SuaraKaltim.id - Adik Vanessa Angel, Mayang dikabarkan masuk Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) di Universitas Moestopo. Kabar tersebut lantas langsung mendapatkan banyak tanggapan dari warganet.
Mayang yang kabarnya bercita-cita menjadi dokter gigi, memutuskan untuk mengambil jurusan kedokteran gigi di salah satu universitas swasta ternama di Jakarta.
Mendapatkan Universitas yang terkenal dengan kualitas terbaiknya, banyak dari warganet yang memuji prestasi dari anak Doddy Sudjarat ini.
Bahkan tidak hanya itu, Mayang juga memiliki bakat seni lainnya. Seperti, bermain musik, akting, dan bernyanyi. Keunggulan yang dimiliki Mayang semakin hari menjadi sorotan publik dan perhatian warganet.
Baca Juga: Viral Pria Diduga Pedofil Lakukan Pelecehan Terhadap Anak di Sebuah Mall
Tanggapan warganet
Melalui unggahan pemilik akun TikTok @beybi pada Minggu (26/6/2022), banyak dari warganet memberikan selamat dan memuji prestasi yang dimiliki Mayang.
Namun ada pula warganet menyinggung gaya pacaran Fuji dengan Thoriq, yang membandingkan dengan prestasi Mayang saat ini.
"Salah satu FKG swasta terbaik tuh," tulis @use***
"Nih baru berprestasi sih bukan ajang pacaran," tulis @swe***
Baca Juga: Update Terbaru Warga Bekasi yang Gugat Tiktok Rp 3 Miliar, Jadwal Sidang Perdana Sudah Keluar
"Moestopo FKG nya bagus banget lo,, congrats mayang," tulis @clo***
Berita Terkait
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Di Balik Tragedi Muara Kate: Jejak Hauling, Pembunuhan, dan Suara yang Tak Didengar
-
Menjawab Tantangan IKN, Pemkab PPU Bangun Instalasi Air Bersih 2.000 Liter per Detik
-
Diskominfo Kaltim Gelar Coaching EPSS 2025, Siapkan Perangkat Daerah Hadapi Evaluasi Statistik
-
Pemkot Bontang Targetkan Nol Pengangguran dalam 5 Tahun
-
DANA Kaget 15 April 2025: Begini Cara Dapat Saldo Tanpa Biaya