SuaraKaltim.id - Kementerian Agama (Kemenag) Kota Bontang menyarankan pengurus masjid untuk menyembelih hewan kurban di Rumah Pemotongan Hewan (RPH).
Hal itu tertuang dalam Surat Edaran (SE) Nomor 10 Tahun 2022 tentang Panduan Penyelenggaraan Salat Hari Raya Idul Adha dan Pelaksanaan Kurban 1443 Hijriah atau 2022 Masehi.
Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Bontang, M Izzat Solihin mengatakan, di dalam SE poin ketentuan khusus nomor 2 huruf e penyembelihan diutamakan dilakukan di RPH.
Hal itu dikarenakan petugas yang berada di RPH memenuhi standar pemotongan secara islam.
"Kalau dalam SE memang disarankan dilakukan di RPH. Atau juga bisa menitipkan di lembaga penyembelihan, pembelian, di Badan Amil Zakat yang memenuhi syarat," katanya melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Senin (27/6/2022).
Selanjutnya, ketentuan pelaksanaan penyembelihan hewan di luar RPH. Tentu dengan ketentuan yang diisyaratkan melalui Kemenag.
Diantaranya, pelaksanaan dilakukan di tempat yang luas dan direkomendasikan instansi terkait. Kedua, penyelenggara juga membatasi mobilitas saat proses penyembelihan hingga pembagian daging kurban.
Ketiga, hewan kurban yang disembelih harus dinyatakan sehat dan tidak terkena penyakit mulut dan kaki yang marak menyerang.
"Kalau bisa petugas masjid yang melakukan penyembelihan mandiri bisa langsung menyalurkan kepada rumah warga yang mendapat jatah daging kurban," pungkasnya.
Baca Juga: Ibadah Kurban Momentum Tingkatkan Kepedulian dan Kepekaan Sosial
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Bocoran Spesifikasi Poco F8 Pro: Telefoto Periskop 50 MP, Ultrawide 8 MP
-
Nikmati Libur Nataru dengan Sensasi BBQ, Live Music, dan Atraksi Bertema Kalimantan
-
10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
-
Merosot Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jadi Rp2,341 Juta per Gram
-
Keberadaan Pabrik Pengolahan Sawit di Kaltim Perkuat Rantai Pasok Nasional