SuaraKaltim.id - Kedatangan keluarga Gen Halilintar ke Indonesia, tuai perhatian publik. Banyak dari mereka yang menanti cerita keluarga dengan 11 orang anak ini.
Termasuk soal kisah asmara Thariq Halilintar dan Fujianti Utami Putri. Yah, hubungan keduanya hingga kini masih terus diperhatikan penggemar.
Banyak dari mereka bertanya apakah Fuji sudah bertemu dengan keluarga besar Thariq. Karena selama ini, Fuji hanya sering membagikan momennya bersama Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
Baru-baru ini, saaat menghadiri sebuah acara di stasiun televisi swasta, Sohwa Halilintar yang merupakan anak kedua dari 11 bersaudara itu memberikan jawabannya terkait pertanyaan soal bagaimana tanggapannya jika Thariq melangkahinya untuk menikah.
Baca Juga: Keluarga Sibuk Ngonten, Netizen Masih Menantikan Momen Pertemuan Fuji dan Gen Halilintar
"Ketemu jodoh yang cocok, yah enggak papa aku," ucap Sohwa dikutip Selasa, (19/7/2022).
Video pernyataan Sohwa Halilintar itu diunggah di akun gosip @viral62com. Admin dari akun itu juga memberikan keterangan di unggahannya.
Ia menduga bahwa hubungan Thariq dan Fuji sudah mendapatkan restu dari saudara-saudara Thariq. Khususnya Sohwa yang merupakan anak perempuan pertama di 11 bersaudara itu.
"Apakah ini pertanda thofu mendapat restu?," tanyanya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Gen Halilintar Belum Ketemu Fuji Sejak Pulang ke Indonesia, Jadi Pertanyaan Netizen
Warganet lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang juga bertanya. Apakah Fuji sudah bertemu dengan keluarga besar Thariq ataukah belum.
"Fuji udah ketemu keluarga thoriq belum ??," tanya warganet.
"Kalo cocok katanya , ," tegasnya.
"Fuji kesamber petir dikeluarga halilintar tdk direstui," ucapnya.
"Dari semua keluarga halilintar paling suka sohwa si suka penampilan nya yg sederhana dan dewasa," ujarnya.
"Knp sohwa n dija lom ada calonnya ya? malah laki2 dl yg dijodoh2in," katanya.
"Dya jawab penuhh hati²... Sbb aritu dya like postingan yg ngehate fuji dya kena hujat hahhahahahahhaha love @sohwahalilintar," sambatnya.
"Sohwa udh langsung konfirm itu kepencet jd gk ada mslh," tulisnya menjawab komentar sebelumnya.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
Musim Berburu Siswa Baru: Apa Kabar Sekolah Negeri?
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
Terkini
-
6 Tanaman Pagar yang Bikin Rumah Lebih Asri dan Estetik, Nomor 2 Dipakai di Istana Singapura!
-
Daftar 10 Link DANA Kaget Terbaru 8 Juli 2025, Waspada Saldo Gratis Palsu!
-
Samarinda Gratiskan Buku Pelajaran SD dan SMP Negeri, Pemkot Pastikan Tak Ada Lagi Pungutan
-
Reformasi BUMD Kaltim Berlanjut, Rekrutmen Direksi Kini Diperluas
-
Konstruksi IKN Jadi Model Efisiensi Global di Konferensi Jepang