SuaraKaltim.id - Seorang tukang bakso tertangkap kamera sedang mencuri sesuatu yang ada di dalam sadel motor. Aksi tersebut dilakukannya pada siang hari.
Diduga, kamera yang merekam pencurian itu merupakan Closed Circuit Television (CCTV) yang terpasang di jalan. Modus pencurian, secara perlahan ia mendekati sebuah motor yang terparkir.
Gerobak yang ia bawa, digunakan sebagai penutup aksinya dari pengendara yang lalu lalang. Setelah aksinya sudah selesai, ia kembali mendorong gerobaknya.
Video itu diunggah di akun @fakta.indo. Admin dari akun tersebut juga memberikan keterangan dalam unggahannya.
"Detik-detik tukang bakso mencuri uang 3 juta rupiah yang ditaruh di dalam sadel motor. Lokasi di jalan Batua Raya Makassar," jelasnya, dikutip Kamis (21/7/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang menanyakan bagaimana penjual bakso itu tahu ada uang senilai Rp 3 juta di dalam sadel motor tersebut.
"Kok bs tau nih ckckck," katanya.
"Indikasi udh dibuntutin, barangkali siempunya dari ATM. Salah satunya klau narik cash segitu banyak suka agak lama diat," jelasnya.
Baca Juga: Viral VIdeo Istri Sah Sedang Hamil Ajak Suami Makan di Tempat Kerja Selingkuhan
"Kan pas naruh uang mungkin d liat sma kang baksonyaaa," tambahnya.
"Pertanyaan yg sama, apa mungkin ada oknum orang bank yg kerja sama? Kek berita2 abis narik duit ratusan juga di bank trs di jalan di rampok. Kan dari sekian banyak nasabah kenapa bisa tepat sasaran," bebernya.
"Saya lebih heran kenapa joknya bisa dibuka begitu," tulisnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
Terkini
-
Asrama Polri di Loa Janan Diselimuti Duka, Briptu A Ditemukan Meninggal Dunia
-
Benuo Taka Bersiap! Pemkab PPU Didik Generasi Energi untuk IKN
-
BMKG: Cuaca Ekstrem Masih Akan Terjadi di Kaltim Hingga 5 November
-
Neni Moerniaeni Siapkan Pelatihan Khusus, Polisi dan TNI Turun Bimbing Pelajar Bontang
-
Transformasi IKN Libatkan Warga Lokal, 30 Persen Tenaga Kerja Disiapkan dari Daerah Sekitar