SuaraKaltim.id - Fenomena Citayam Fashion Week di Jakarta, membuat beberapa daerah lain menyoroti hal tersebut. Dari Balikpapan, 2 orang ibu-ibu berlenggak di salah satu persimpangan lampu merah di Balikpapan Baru, seolah mengikuti tren itu.
Kini, beredar kabar di Kota Tepian fenomena tersebut juga akan dibuat. Kabar itu beberapa hari ini viral di media sosial (Medsos). Salah satu akun informasi lokal @samarindaetam mengunggah postingan berkaitan kabar tersebut.
Dalam unggahan fotonya, ia menuliskan bahwa fenomena Citayam Fashion Week mulai diikuti di kota-kota lain. Termasuk Samarinda.
"Pasca viralnya fenomena 'Citayam Fashion Week', sejumlah daerah mulai latah ikuti termasuk Samarinda. Setuju kah kalo di Samarinda juga ada 'Samarinda Fashion Week' ataupun sejenisnya?," tanyanya, dikutip Selasa (26/7/2022).
Dalam keterangan tulisnya, admin dari akun tersebut juga menanyakan hal senada. Pertanyaan itu lantas langsung ramai ditanggapi warganet.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas memberikan jawaban mereka di kolom komentar. Banyak dari mereka yang menyatakan tidak setuju jika fenomena seperti di Citayam ada di Samarinda dengan tajuk Samarinda Fashion Week.
"Kada kada kada begawi aja min.... (Enggak enggak enggak, bekerja aja min)," ucapnya.
"Norak sih," ujarnya.
Baca Juga: Selain Jeje Slebew cs, 3 Sosok Ini Juga Kantongi Cuan dari Citayam Fashion Week
"Gak... Ga setuju," katanya.
"Gak setuju gak ada faedah nya," jelasnya.
"Nggak setuju," sahutnya.
"Kada, belum siap umpatan malu min (Enggak, belum siap ikutan malu min)," tuturnya.
"Gausah gpntg," tegasnya.
"Ga usah bikin macet," tulisnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan untuk Keluarga dengan Spek Gahar dan Nyaman
-
4 Mobil Kecil Bekas Murah yang Bandel dan Ekonomis, Pilihan Logis Keluarga Baru
-
5 Mobil 3 Baris Bekas 50 Jutaan: Muat hingga 8 Orang, Bikin Keluarga Tenang
-
5 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan Tahun Muda yang Mudah Dikendalikan
-
4 Motor Matic untuk Harian Anak Muda yang Keren dan Bertenaga