SuaraKaltim.id - Sedang berkendara pakai sepeda motor, nasib pemuda ini ternyata tak beruntung. Saat berada di jalan tanah merah, ia bertemu dengan seekor babi hutan.
Babi hutan tersebut terlihat berlari. Sebelum hewan tersebut menyeruduk motornya, terlihat lari babi tersebut perlahan pelan. Hingga akhirnya mereka sebelahan.
Tak tunggu waktu lama, babi itu benar menyeruduk motor pria tersebut. Terkejut mendapat serangan dari hewan hutan itu, pria ini langsung meninggalkan motornya.
Beberapa detik setelahnya, pria ini mengambil video memperlihatkan dirinya sedang berada di atas pohon. Sedikit mengumpat, ia memperhatikan babi itu yang terus menjaga motornya.
"Oh shit (Oh sial)," katanya, dikutip Kamis (8/9/2022).
Video itu diunggah di akun informasi @kaltimku. Admin dari akun tersebut juga memberikan keterangan di video dan di unggahannya.
"Enak-enak lewat sekalnya ketemu ini, apa yang akan kalian lakukan wal ?," tanya admin dalam keterangan di video.
Sedangkan di keterangan tulis yang ia unggaha, admin dari akun tersebut bertanya soal nama panggilan hewan tersebut ke warganet.
"Di tempat kalian namanya apa wal ?," katanya.
Baca Juga: Video Viral Ibu Injak-injak Dada Balitanya hingga Sesak, karena Tak Diberi Nafkah Batin oleh Suami
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang kagum dengan gerak cepat pria tersebut saat dirinya hampir diseruduk oleh babi hutan itu.
"Gesit jg omnya ini....dlm hitungan detik udah ada d pohon aja eh..," katanya.
"Tau2 sdh di atas pohon ," ucapnya.
"Daging itu ," sebutnya.
"Maaf min.. ketiduran aku.. nda smpt tiupkan lilinnya ," tegurnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
4 Mobil Bekas Murah Pilihan Keluarga: Efisien dan Andal di Segala Kondisi Ekonomi
-
5 Daftar Sepatu Lari Lokal Terbaik dengan Cengkeraman Kuat dan Bantalan Empuk
-
3 Mobil Bekas Kabin Mewah untuk Keluarga, Gagah dengan Bodi Dinamis
-
6 Daftar Mobil Bekas Tangguh dan Efisien, Harga Stabil Jika Dijual Kembali
-
Bocoran Spesifikasi Poco F8 Pro: Telefoto Periskop 50 MP, Ultrawide 8 MP