SuaraKaltim.id - Satuan Reserse Narkoba Polres Tanah Bumbu mengamankan seorang lelaki penjual besar sabu-sabu. Lelaki yang diamankan polisi tersebut adalah BR.
Usia BR baru 24 tahun. Ia adalah seorang pengangguran yang beralamat di Kelurahan Tungkaran Pangeran, Kecamatan Simpang Empat, Kabupaten Tanah Bumbu.
“Pelaku ditangkap Satresnarkoba Polres Tanah Bumbu pada Senin 12 September 2022 sekitar pukul 02.30 dini hari melalui penggerebekan di sebuah rumah di RT 03 Kelurahan Tungkaran Pangeran, Kecamatan Simpang Empat,” ujar Kapolres Tanah Bumbu AKBP Tri Hambodo melalui Kasi Humas AKP I Made Ras, melansir dari KanalKalimantan.com--Jaringan Suara.com, Rabu (14/9/2022).
AKP I Made mengatakan, penangkapan pelaku berawal dari adanya informasi masyarakat bahwa akan terjadi transaksi narkotika jenis sabu.
Baca Juga: Siapa Dara Arafah? Simak Profil dan Biodata Selebgram Ini
Hal ini yang kemudian dilanjutkan penyelidikannya oleh tim Opsnal Satresnarkoba Polres Tanah Bumbu. Hingga akhirnya berhasil meringkus pelaku.
“Dari hasil penggeledahan terhadap BR, ditemukan 13 paket narkotika jenis sabu seberat 59,83 gram yang disimpan pelaku di dalam brankas besi warna hitam,” sebut AKP Made.
Selain narkoba, barang bukti lain berupa 1 telepon genggam merek Oppo warna biru, sebuah kotak cotton bud, 1 bungkus plastik klip, 1 sendok sabu, 1 timbangan digital, 1 pipet kaca, 1 bong lengkap dengan sedotan, dan 1 brangkas kecil warna hitam juga turut diamankan pihak berwajib.
“Saat ini pelaku bersama barang bukti telah diamankan di Polres Tanah Bumbu untuk pemeriksaan dan pengembangan lebih lanjut,” tutupnya.
Baca Juga: Heboh Kuburan Bermotif Loreng Oranye Layaknya Baju Ormas: Mendarah Daging ke Jiwa Raga
Berita Terkait
-
Warga Sumsel Diringkus Polisi Usai Curi Brankas Rp 5 Miliar dan Emas 1 Kg di Tangsel
-
Diupah Riki Rp1,1 Miliar, 3 WN India Pembawa Sabu 106 Kg di Kepri Kini Terancam Hukuman Mati
-
Smartfren Luncurkan Unlimited Suka-Suka, Internetan Bebas Khawatir, Mulai Rp9.000-an
-
Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, 207 Kg Sabu dan 90 Ribu Ekstasi Disita
-
Diundang Makan Siang Menteri Pemuda dan Olahraga, Outfit Nisya Ahmad Dikritik Kurang Sopan
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Survei Poltracking: Isran Noor-Hadi Mulyadi Unggul dengan Elektabilitas 52,9%
-
Stadion Aji Imbut Riuh, Kampanye Rudy-Seno Dimeriahkan Ribuan Pendukung
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Fokus Kawal Suara di Kukar, Tim Isran-Hadi Optimistis Menang