SuaraKaltim.id - Tedak Siten Ameena Hanna Nur Atta memang menjadi sorotan. Mulai dari apa yang diambil anak dari pasangan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah itu, sampai alasan Gen Halilintar tak datang di acara tersebut.
Kini, keberadaan Krisdayanti dan Anang Hermansyah di satu panggung yang sama juga disorot. Yah, keduanya bahkan bernyanyi bersama untuk cucu pertama mereka itu.
Video itu diunggah di akun gosip @viral62com. Di video, terlihat Ameena dipangku Atta. Di sisi Atta ada Aurel, kemudian ada Anang dan Krisdayanti.
Kedua orang tua kandung Aurel itu nampak bahagia sembari memandang sang cucu. Anang sendiri bernyanyi di sebelah Atta. Kebersamaan mereka terasa hangat.
"Mimi KD dan Pipi Anang satu panggung di tedak siten Ameena," tulis kererangan yang ada di video, dikutip Selasa (27/9/2022).
Admin dari akun itu juga memberikan keterangannya. Ia memberikan penegasan bahwa Anang benar menyebut Ameena sebagai cucunya.
"Cucuku, kata si kakek," ucapnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang merasa senang dengan kebersamaan keluarga besar Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah itu.
"Aurel mah santai, mau hadir Alhamdulillah, nggak juga ya ndk ap2 yg penting suami cinta dan kasih sayank full buat aurel dan anak. Ndk usah dibahas panjang kali lebar, mreka bahagia titik. Stidaknya ibu kandung dan ibu tirinya sllu ad disampingnya.," ujarnya.
"Bener banget sih ," jawab warganet lain menanggapi komentar sebelumnya.
"Pinter banget ga nangis.... biasanya anak² kan suka nangis ya . ini mah kaya menikmati...," pujinya.
"Besan ga pernah dateng strong bgt Aurel," singgungnya.
"Malahan Alhamdulillah," tulisnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga