SuaraKaltim.id - Laporan kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang diduga dilakukan Rizky Billar kepada Lesti Kejora dicabut. Pencabutan itu dilakukan Lesti persis saat Billar diumumkan menjadi tersangka.
Lantas, video ekspresi wajah Billar sebelum laporan dicabut dan sesudah viral di Instagram. Video itu digabungkan, lalu diunggah di salah satu akun gosip, yakni @viral62com.
Dalam video itu, di bagian atas terlihat Billar merengut memakai baju oranye. Dalam keteranan tulis yang ada di video, dijelaskan bahwa itu adalah ekspresi Billar sebelum laporan dicabut.
Kemudian, video di bawahnya, memperlihatkan wajah Billar yang sudah bisa tersenyum. Ia mengenakan baju putih. Tak ada ekspresi merengut seperti di video sebelumnya.
Admin dari akun itu lantas memberikan keterangan di unggahannya. Ia berharap agar Lesti tak disakiti lagi oleh Billar.
"Semoga dia ga nyakitin dedek lagi," ujarnya, dikutip Minggu (16/10/2022).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang menyinggung keputusan Lesti mencabut laporan KDRT yang ia buat sebelumnya.
"Aku rela di smekdon tiap hari asal ttp sama ayang bilar ," ucapnya.
Baca Juga: Ditanya Warganet, Dewi Perssik Ungkap Rizky Billar Puluhan Kali Lakukan KDRT ke Lesti Kejora
"Pengen tau gimana reaksi netijen kalo ntar terjadi kdrt part 2,masih peduli kah????," tanyanya.
"Bisa engk muncul lgi," sahutnya.
"Nge-prank se-Indonesia, netizen-nya sudah kesal dan GEMAS.... Lesti-nya sudah kembali KERAMAS...!! ," sahutnya.
"Gmana mau dipenjara, hutang numpuk lah beratnya di Lesti saudara..... Hutang Billar cicilan bersama itu mau kau suruh Lesti semua yang tanggung? Lesti justru gak mau rugi..," katanya.
"Isi berita setahun kemudian : masih ingat kasus penyanyi yang dibanting? Sekarang dibanting lagi," sambatnya.
"Uda yukk netizen yg budiman kembali ke khidupan msg2 kita. Kt blh kcewa tp tdk blh ikut cmpur urusan rmh tangga org krn mreka yg menjalani..," tuturnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga