SuaraKaltim.id - Kehadiran orang nomor satu di Indonesia ke Balikpapan jadi perhatian warga Kota Minyak. Yah, Presiden Joko Widodo (Jokowi) tengah berkunjung ke Kota Pelabuhan.
Ia bercengrama dengan warga Balikpapan. Tetap menggunakan pengawalan ketat, ia berinteraksi dan membagikan kaos kepada warga.
Saat membagikan baju tersebut, ada seorang pria yang berteriak meminta bantuan sosial (Bansos) kepada Presiden Jokowi. Dikerumunan, pria itu menyuarakan permintaannya itu.
"Bansos Pak (Jokowi), bansos Pak," katanya berulang kali dikutip Selasa (25/10/2022).
Baca Juga: Kunker ke Kaltim, Jokowi Bakal Bagi-bagi Bansos Hingga Tinjau IKN
Momen Jokowi membagikan baju dan suara seorang pria berteriak meminta bansos itu viral di media sosial (Medsos) Instagram. Salah satu akun yang mengunggah adalah @balikpapanku.
Di video yang diunggah admin itu menuliskan keterangan. Ia menjelaskan hal senada.
"Berikut Video Pak Presiden Jokowi lagi bagi-bagi kaos di pasar Klandasan, ada mas-mas teriak Bansos," ujarnya.
Admin dari akun itu juga memberikan keterangan lain di unggahannya. Ia menanyakan apakah ada dari warganet yang berkomentar mendapatkan baju kaos pemberian Jokowi.
"Kalian dapat aja kah Kaos dari Pak Jokowi ? Komen ces yg tadi dapat ," sebutnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Beberapa di antaranya ada yang mempromosikan jasa, ada juga yang mengaku baru sadar mendengar seorang pria berteriak bansos.
"MIMIN MELIHAT PELUANG CUAN MANA TAU MAU DITITIP JUAL KAOSNYA ," ucapnya.
"Baru ngeh ada yg teriak bansos bansos," katanya.
"Ga seru bagi2 kaosnya,,,ga kaya si puan,,,expresinya dapat bnget...wkwkkw," ujarnya.
"Untung gk asal lempar," sebutnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
-
Investor Ditagih Rp1,8 Miliar, Ajaib Sekuritas Ajak 'Damai' Tapi Ditolak
-
BLT Rp600 Ribu 'Kentang', Ekonomi Sulit Terbang
-
Usai Terganjal Kasus, Apakah Ajaib Sekuritas Aman Buat Investor?
-
Bocor! Jordi Amat Pakai Jersey Persija
-
Sri Mulyani Ungkap Masa Depan Ekspor RI Jika Negosiasi Tarif dengan AS Buntu
Terkini
-
10 Desain Dapur Cantik Sederhana di Rumah Kampung, Estetik dan Fungsional!
-
Akhir Pekan Klaim 5 Saldo Dana Kaget Ratusan Ribu, Jangan Sampai Terlewat!
-
8 Desain Rumah 6x8 Keren Biaya Murah, Cocok untuk Keluarga Muda!
-
Klaim Mudah! Panduan + 10 Link DANA Kaget Langsung Cair
-
5 Desain Kamar Mandi Anak Paling Ceria dan Aman, Bikin Si Kecil Betah Berlama-lama!