SuaraKaltim.id - Seorang remaja diduga anggota gengster menjadi bulan-bulanan setelah ditangkap oleh warga. Aksi penangkapan terhadap ABG anggota gengster viral setelah video amatir warga beredar di media sosial.
Dilihat dalam video yang turut diunggah akun Instagram, @lensa_berita_jakarta, terlihat remaja itu diikat di sebuah tiang listrik dengan kondisi setengah bugil.
Berdasar video itu juga, terlihat pemuda itu mendapatkan 'salam olahraga' dari sejumlah warga yang tampak geram atas tindakan anggota gengster itu.
Disebukan jika peristiwa warga menangkap anggota gengster terjadi di kawasan Buaran Indah, Kota Tangerang, Rabu (26/10/2022) pukul 20.30 WIB. Dalam video itu, ABG yang diikat di tiang listrik itu pun menjadi tontonan warga.
Baca Juga: Sosok Ova Emilia, Rektor UGM yang Viral Usai Wisuda Putrinya Sendiri
"Pelaku diamankan diikat di tiang listrik sampai polisi datang," tulis akun tersebut.
Beredarnya video pelaku gengster yang diikat warga ke tiang listrik mendapat sorotan dari sejumlah netizen. Beragam komentar dituangkap sejumlah netizen menanggapi video warga yang berhasil menangkap gengster yang belakangan ini sedang marak dan meresahkan.
"Thankyou sudah bantu menyebarluaskan min @lensa_berita_jakarta untuk barang bukti masih ada di story saya," tulis akun @jul******
"Harusnya kasih kejutan listrik sedikit biar jera," kata akun @va*****.
"Kek ketuaan mukanya kalo dibilang remaja ," kata akun @vic*****.
Baca Juga: Enteng Banget, Ibu-Ibu Pakai Mukena Santai Parkirkan Moge Suami dengan Standar Tengah
"Mumpung diiket kasih balsem bro," sahut akun @san******
Berita Terkait
-
Cara Menukar Koin Snack Video Jadi Uang, Terbaru April 2025
-
Review Film G20: Aksi Heroik di Tengah Diplomasi dan Krisis Global
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Unggah Foto Kenangan, Prabowo Video Call dengan Didiet dan Titiek di Ultahnya ke-66
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Sidang Lanjutan Kasus Penyerobotan Lahan di Telemow, Jaksa Tolak Eksepsi Terdakwa
-
3,2 Hektare Hutan Pendidikan Unmul Dibuka Tambang, Gakkum LHK Lakukan Penyelidikan
-
Akses Baru ke IKN: PPU Anggarkan Rp 50 Miliar Bangun Jalan Penghubung
-
Klaim Bantuan Kompensasi Motor Rusak di Samarinda: Syarat dan Cara Mudah Mendapatkan Rp 300 Ribu
-
Janji Tinggal Janji? Bengkel Gratis Pertamina untuk Korban BBM Rusak Belum Jelas