SuaraKaltim.id - Video durasi beberapa detik viral di media sosial (Medsos) Instagram. Memperlihatkan 2 orang pria dewasa sedang asik bermain PS5.
Namun, permainan itu berbeda dari yang lain. Di mana, biasanya orang-orang akan bermain PS hanya di televisi saja, mereka bermain di videotron.
Terlihat keduanya berdiri di tanah lapang. Mereka asik bermain melihat ke arah videotron.
Dua pria lain juga datang menghampiri. Satunya memberikan kursi untuk pria berkacamata duduk, satunya merekam.
"Macam ni baru puas hati main PS5," jelas tulisan yang ada di video, dikutip Senin (14/11/2022).
Video itu diunggah di akun @ngakaksehat. Admin dari akun itu lantas memberikan keterangan di unggahannya.
Ia mengatakan, bisa saja orang-orang tersebut membuka rental PS. Mengingat besarnya layar yang mereka gunakan.
"Buka rental PS sabii nih. Cr: ijanperkusi," ucapnya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Tendangan Maut Siswi Tasikmalaya yang Jadi Korban Pelecehan Seksual Kernet Minibus
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang juga terkejut melihat besarnya layar tersebut. Namun, ada beberapa warganet yang memberikan komentar aneh.
"kalah auto dibully satu kota," ucapnya.
"Pake nonton bok*p kyknya lebih menantang ," katanya.
"Main PS di rental Main PS di Videotron ," tegasnya.
"Pasukan PP siap jaga kendaraan anda dikala nobar bareng," serunya.
"Kurang pakai sound system ," sebutnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga