SuaraKaltim.id - Sosok Alif Cepmek kian terkenal usai kalimat 'Kamu Nanyea' viral di media sosial (Medsos). Bukan cuma itu, ia juga dikenal dengan gaya potongan rambut yang ia sebut Cepmek alias Cepak Mekar.
Ia juga kerap menirukan penampilan dan ucapan dari Dilan. Dilan adalah salah satu karakter dari film yang disutradarai oleh Pidi Baiq.
Perkataan Alif Cepmek 'Kamu Nanyea' itu lantas ditiru oleh berbagai pihak. Salah satunya Reza Rahadian.
Pria kelahiran 5 Maret 1987 itu memamerkan bakat aktingnya menirukan Alif Cepmek di salah satu ajang bakat yang dipandu Daniel Mananta. Dihadapan juri artis lain dan Daniel, pria yang lahir di Bogor itu menunjukkannya.
"Jual apa?," tanya Reza.
"Jual Pocari, Bang," jawab Daniel.
"Bisa beli 1 enggak? Ada Pocarinya?," lanjut Reza.
"Ada duit enggak lu Bang?," sambat Daniel.
"Kamu nanyea?," tanya Reza.
Baca Juga: Viral Video Nenek Dipepet dan Ditendang Gerombolan Pelajar, Mahfud MD Colek Polri
"Duitnya dulu Bang," pinta Daniel.
Reza lantas berpura-pura memberikan duit kepada Daniel. Terlihat gestur tangannya yang merogoh kantong, lalu memberikannya ke Daniel.
"Beli 1 yah. Warna biru. Makasih yea," lugas Reza.
Video itu diunggah di akun @viral62com. Di awal video si pembuat juga memberikan keterangan senada.
Ia menjelaskan soal Reza yang merupakan aktor hebat Indonesia menirukan Alif Cepmek. Foto Reza juga ditampilkan dengan warna hitam putih.
"ketika aktor hebat Indonesia akting jadi Alif Cepmek," jelasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
5 Mobil Bekas untuk Dana Terbatas, Pilihan Logis yang Fungsional dan Ekonomis
-
6 Lipstik untuk Wanita 40 Tahun ke Atas, Elegan Bikin Tampilan Lebih Muda
-
Proyek IKN Dominasi Belanja Pusat di Kaltim, Capai Rp63,4 Triliun
-
5 Mobil Keluarga Bekas 7-Seater 50 Jutaan, Ekonomis dan Nyaman di Kelasnya
-
3 Tipe Daihatsu Luxio Bekas 50 Jutaan Paling Dicari: Fungsional dan Efisien