SuaraKaltim.id - Andi Harun memberikan 69 mobil operasional kepada 10 camat dan 59 lurah di Samarinda. Penyerahan itu dilakukan secara simbolis belum lama ini.
Namun sayang, pemberian itu tak sebanding dengan apa yang ia kerjakan menurut warganet. Hal itu terbukti dengan nyinyiran warganet dalam unggahan @kabarsamarinda_official.
Di unggahan akun informasi lokal tersebut, terlihat foto Andi Harun dengan seorang pria yang diduga adalah salah satu camat atau lurah di Kota Tepian. Keduanya nampak berjabat tangan, Andi Harun dan pria itu bahkan tersenyum sumringah.
"WALIKOTA SAMARINDA ANDI HARUN SERAH KAN 69 MOBIL OPERASIONAL UNTUK 10 KECAMATAN & 59 KELURAHAN SECARA SIMBOLIS," tegas pembuat foto, dikutip Selasa (29/11/2022).
Admin dari akun itu juga memberikan penjelasan lengkap di unggahannya. Di awal kalimat, ia menuturkan pemberian itu dilakukan secara simbolis oleh Andi Harun.
Lalu, katanya, menurut Andi Harun, camat dan lurah berada di garda terdepan dalam aspek pelayanan publik dan pembangunan di wilayah masing-masing. Hal itu yang diduga menjadi alasan Andi Harun memberikan mobil. Berikut keterangan tulis admin dikutip di hari yang sama:
"Secara simbolis Wali Kota Samarinda Dr H Andi Harun serahkan 69 mobil operasional 10 Kecamatan dan 59 Kelurahan untuk penunjang tugas Camat Dan Lurah di seluruh Kota Samarinda.
Menurut Andi Harun, Camat dan Lurah berada di garda terdepan dalam aspek pelayanan publik dan pembangunan diwilayah masing – masing.
Dengan kerjanya yang tidak mengenal jam kantor membutuhkan respon serta tanggung jawab begitu besar seperti pada tahun lalu dalam penanggulangan Covid-19 dan menanggulangi inflasi untuk aktif membantu OPD terkait sehingga bisa diharapkan dapat menunjang tugas diwilayah masing – masing.
Baca Juga: 'Malu Banget' Dikira Reyot Bangunan Tua Ini Ditarik Tim Bedah Rumah Malah Tak Ambruk-Ambruk
Sehingga, Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda memberikan apresiasi sebagai bentuk perhatian atas semua tugas yang selama ini diemban oleh Camat dan Lurah.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Regulasi Baru, Jalan Jitu: China Ubah Peta Perjalanan Mobil Otonom
-
Nissan dan Wayve Hadirkan Revolusi Berkendara, Mobil yang Bisa Berpikir dan Belajar
-
Tampang Mirip S-Presso, Bawa DNA Jimny: Intip Pesona Suzuki Hustler 2025 yang Menggoda
-
Lindungi Penampilan Mobil, Tips Atasi Bumper Retak
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN