SuaraKaltim.id - Pelaku eksibiosinis rupanya masih berkeliaran mengincar calon korbannya. Bahkan, pelakunya kini beraksi di bulan suci Ramadan.
Seperti yang terungkap baru-baru ini, pelaku eksibiosine terekam kamera CCTV saat beronani di sebuah gerai es teh poci. Peristiwa tak terpuji pria itu pun viral setelah rekaman CCTV beredar di media sosial (Medsos).
Dalam video yang diunggah ulang akun Instagram, @merekamjakarta, awalnya terlihat seorang pria berjalan kaki mendatangi sebuah ruko yang menjual teh poci.
Dalam video, tampak pelaku mengenakan masker dan sweater hitam lalu menghampiri seorang wanita berhijab yang merupakan pelayan di toko itu.
Setelahnya, wanita berhijab itu tampak melayani pesanan dari pria misterius itu. Namun saat itu, pelaku itu menatap wanita pelayan toko itu sembari mengeluarkan alat vitalnya.
Tanpa rasa takut, pria itu pun nekat onani sembari memandangi korban. Tampak pria itu pun mengeluarkan sperma hingga menetes di lantai toko. Aksi cabul pelaku itu pun tak terlihat oleh pelayan toko itu.
Tanpa rasa bersalah, pelaku lalu meninggalkan toko dengan membawa makanan yang dipesannya.
Berdasar narasi dalam unggahan video itu, disebutkan pelaku eksibisionis itu terjadi di Jalan Nusa Indah, Malaka Jaya, Duren Sawit, Jakarta Timur, Jumat (07/04/2023) lalu sekitar pukul 14.44 WIB.
Sontak video pria onani sembari jajan es teh itu menjadi sorotan warganet. Kebanyakan warganet mengecam tindakan pelaku eksibisionis yang berkeliaran saat bulan puasa itu.
Baca Juga: Dugaan Beli Bus Tertukar, dari Pengusaha hingga Dealer Saling Lapor ke Polisi
"Perempuan hanya diam tapi tetap bisa dilecehkan," kecam seorang warganet.
"Penyakit," timpal warganet lainnya.
"Balsemin aje tuh org, kaga punya malu," geram warganet yang lain.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Prabowo Ingin Ekonomi RI Terbang 8 Persen, Faktanya Tahun Depan Makin Berat
-
Kocar-kacir Kelas Menengah RI, Rata-rata Tabungannya Tinggal Rp1,8 Juta
-
Nasib Kelas Menengah RI Makin Suram, Tahun Depan Penderitaan Belum Hilang
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Pengamat Nilai Dibanding Hapus Buku Kredit UMKM Mending Naikkan Daya Jual
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital