Guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, Rocky Gerung memilih kembali masuk ke dalam gedung Bareskrim Polri. Sejumlah aparat kepolisian pun datang dan sempat menghalau wanita itu yang masih mengamuk dan mengincar Rocky Gerung.
Sontak peristiwa Rocky Gerung didamprat emak-emak dan kawan-kawannya itu langsung menjadi sorotan hingga dibanjiri beragam komentar. Namun, kebanyakan netizen justru melempar ledekan kepada emak-emak yang memaki-maki Rocky Gerung. Bahkan, sekelompok orang tersebut yang mencegat Rocky Gerung sebagai massa bayaran.
"Dibayar berapa ya kira-kira totalitas banget. Cuma nanya," tulis seorang netizen meledek.
"Save Rocky gerung. Itu hanya pasukan nasi rendang paket ceban," timpal yang lain disertai emoji tertawa.
Baca Juga: Pria Tendang Wanita yang Sedang Makan di Jaktim, Kasus Berakhir Damai
"Pasukan nasi bungkus beraksi," sahut yang lain menyindir.
"Demi nasi kotak aktingnya mendalami," cibir netizen lainnya.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Pemerintahan Prabowo Subianto Akan Genap 6 Bulan, Rocky Gerung Sarankan Segera Lakukan Reshuffle
-
Apakah Hari Kartini Menjadi Tameng Emansipasi oleh Kaum Wanita?
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
5 Merk Parfum Wanita yang Wanginya Tahan Lama di Alfamart
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN