SuaraKaltim.id - Ketua Panitia Pelaksana Nusantara Sail 2023 Wida Nurfaida menjelaskan event Nusantara Sail 2023 melibatkan 7 negara dalam misinya berlayar menuju Ibu Kota Nusantara (IKN).
Negara asal kapal yang terlibat berjumlah 5 negara. Yaitu Indonesia, Malaysia, Afrika Selatan, Norwagia, dan Australia.
Sementara, negara asal pelayar yang terlibat berkumlah 7 Negara. Yakni Indonesia, Amerika, Jerman, Afrika Selatan, Norwegia, Australia, dan Filipina.
Nusantara Sail adalah sebuah acara berlayar nasional yang diinisiasi oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat untuk merayakan dan mempersembahkan Ibu Kota Negara (IKN), seperti Nusantara.
Baca Juga: Desain Training Center Timnas di IKN, Dilengkapi Delapan Lapangan Teknologi Modern
"Acara ini menjadi langkah awal dalam pengembangan ibu kota yang berfokus maritim, dengan tujuan menjadikan Indonesia sebagai poros maritim dunia," katanya, Jumat (22/09/2023).
Rangkaian kegiatan Nusantara Sail 2023 ini merupakan simbolis perpindahan Ibu Kota Jakarta menuju ibu kota baru Indonesia, Nusantara. Selain itu, kegiatan ini merupakan bagian dari Road to World Water Forum ke Sepuluh Tahun 2024 dan Perayaan Hari Maritim ke-59.
Kegiatan Nusantara Sail telah diawali dengan pembukaan dan pelepasan pelayar pada tanggal 9 September 2023 dari empat lokasi yaitu, Jakarta, Makassar, Mandar, dan Nunukan dengan total kapal atau perahu layar yang terlibat sejumlah 13 kapal dengan 68 orang pelayar.
Kontributor: M Rifaldi
Baca Juga: Desain Training Center Timnas di IKN, Dilengkapi Delapan Lapangan Teknologi Modern
Berita Terkait
-
Tingkatkan Keselamatan Pelayaran Kapal Pelra di Wilayah Perairan Dumai, Kemenhub Beri 200 Life Jacket
-
IKN Bakal Mangkrak Buntut Prabowo Stop Anggaran Infrastruktur Baru? Rocky: Pukulan Bagi Jokowi
-
Menkum Supratman Bocorkan Kapan Prabowo Pindahkan Ibu Kota ke IKN
-
Bos OIKN Serahkan Masalah Kereta Tanpa Rel ke Anak Buah
-
Pemindahan ke IKN Tinggal Tunggu Keppres Prabowo, Pemerintah: Ibu Kota Negara Masih di Jakarta
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya