SuaraKaltim.id - Pemadaman listrik terjadi di beberapa wilayah di Samarinda. Salah satunya di Kecamatan Sambutan, Jumat (29/09/2023).
Hal itu disampaikan Qoni. Wanita yang lama tinggal di Bogor itu mengatakan, pemadaman listrik terjadi cukup lama di tempat saudaranya.
"(Pemadaman listrik terjadi) dari sebelum Isya sampai sekarang (Jam 12.56 WITA)," ucapnya saat ditemui di salah satu kafe.
Dia membeberkan, kerugian yang dia alami ialah beberapa kegiatan yang dia harus lakukan batal terlaksana. Seperti pertemuan dengan rekan dan kerabatnya yang lain di Samarinda Kota.
Baca Juga: Status Kebakaran di TPA Bukit Pinang Meningkat, Andi Harun: Antisipasi Potensi Kerugian dan Dampak
Disinggung apakah dia mengalami gangguan signal kala pemadaman, dia sebut hal itu tak terjadi kepadanya. Namun, beberapa tetangga di sekitarnya mengalami.
"Gangguan (signal) sih saya enggak. Syukurnya itu, tapi jadi ngaret ketemu temen," tuturnya.
Berbeda dengan Pertiwi. Wanita 26 tahun itu menyatakan gangguan signal karena pemadaman listrik dia alami.
Dia menyebut, kerugiannya ialah pekerjaan yang mestinya dia kerjakan jadi tertunda. Walaupun begitu, dia tetap memenuhi tanggung jawabnya.
"Iya sempat (hilang signal) tadi. Lumayan lama banget. Berasa (ruginya) tapi ke kejar kok (kerjaannya). Walaupun harus pindah dari rumah ke kafe yang nyala listriknya," lugas perempuan yang tinggal di Jalan Pelita 2 itu.
Baca Juga: Utilisasi Tenaga Listrik: Maksimalkan Pemanfaatan Energi Listrik
Berita Terkait
-
Transisi Energi Listrik dalam Mendukung Swasembada Energi Khususnya di Daerah Pedesaan
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Charging Baterai Motor Listrik di Bawah 20 Persen? Stop, Ini Alasannya
-
VinFast Memulai Pengiriman Mobil Listrik VF 5 di GJAW 2024
-
Chery J6 Mobil Listrik yang Bisa Diajak Off-Road Berdesain Gahar
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital