SuaraKaltim.id - Rocky berkelakar Mahfud MD akan menemui kesulitan ketika berhadapan dengan Gibran Rakabuming Raka bin Jokowi di debat cawapres.
Kesulitan itu menurutnya adalah masalah psikologis karena Mahfud masih berada di kabinet Jokowi.
“Kita tunggu apakah Mahfud jadi anak kecil, Mahfud ada problem psikologi, kan dia anak buah bapaknya (Jokowi), kalau Gibran nggak ada problem,” kata Rocky saat bincang santai bersama Pakar Hukum Tata Negara Refly Harun dilihat dari Kanal Youtube Refly, Selasa (13/12/23).
“Jadi yang bermasalah nanti Mahfud MD, Gibran nanti bilang ‘lu itu anak buah bapak gua’, jadi gibran bisa memenangkan debat melawan Mahfud,” tambahnya.
Baca Juga: Ganjar-Mahfud Diklaim Jadi Penerus Jokowi, Said Abdullah: Kalau Ada Pihak Lain yang Mencoba...
Memang secara intelektual Mahfud lebih unggul dari Gibran. Namun, punya kartu tersendiri karena lebih banyak tahu soal Mahfud.
“Mahfud lagi belajar bagaimana cara menghadapi Gibran, informasi Gibran tentang Mahfud lebih banyak daripada informasi Mahfud tentang Gibran,” ungkapnya.
Debat Kedua yang mana merupakan debat Cawapres akan dilangsungkan Jumat 22 Desember 2023. Masing-masing pasangan cawapres akan membahas topik ‘Ekonomi (ekonomi kerakyatan dan ekonomi digital), Keuangan, Investasi Pajak, Perdagangan, Pengelolaan APBN-APBD, Infrastruktur, dan Perkotaan’.
Sehingga Rocky menilai debat ini paling ditunggu, karena selain ditunggu emak-emak juga menarik menyaksikan Mahfud berhadapan dengan Gibran.
“Kalau Gibran ditunggu emak-emak, orang nggak tunggu Prabowo, Anies, Ganjar. Yang orang ingin lihat terutama kalau Mahfud Debat dengan Gibran, itu paling menarik,” jelas Rocky.
Baca Juga: Pendidikan Gratis Vs Makan Siang Gratis, Timnas AMIN: Biarkan Rakyat Memilih
Berita Terkait
-
Rocky Gerung: Kabinet Prabowo 'Dikuasai' Orang Jokowi, Sulit Lakukan Reshuffle
-
Pemerintahan Prabowo Subianto Akan Genap 6 Bulan, Rocky Gerung Sarankan Segera Lakukan Reshuffle
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
-
Mahfud MD: UGM Bukan yang Memalsukan Ijazah Jokowi, Tak Perlu Terlibat
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN