SuaraKaltim.id - Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan menyebut Presiden Joko Widodo atau Jokowi sudah menjadi keluarga dari PAN.
“Jokowi itu PAN banget, jadi keluarga Pak Jokowi itu PAN. PAN itu keluarga Pak Jokowi,” kata Zulhas usai menghadiri Rakernas Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (APPSI) 2023 di Semarang, Selasa 19 Desember 2023.
Selain itu, dirinya juga menyebut Jokowi sebagai sosok yang berpikiran maju, pembaharu, serta inovatif.
“Misal dulu jual Tanah Air, sekarang hilirisasi. Jakarta pengap langsung bikin ibu kota, kereta (cepat) Amerika belum punya, kita udah punya Whoosh. Jadi PAN banget, keluarganya PAN,” ujarnya.
Baca Juga: Besok Gibran Akan Blusukan ke IKN, Siap Lanjutkan Mimpi Besar Presiden Jokowi?
Saat ditanya apakah Jokowi sudah memiliki kartu tanda anggota PAN, Zulhas menjawab hal itu tidak perlu.
“Keluarga kok pakai KTA,” katanya sembari meninggalkan para awak media yang mewawancarai.
Sebelumnya beredar informasi jika Jokowi telah berpindah keanggotaannya dari PDI Perjuangan ke PAN.
Presiden Jokowi Tiba di Tanah Air
Presiden Joko Widodo tiba di Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, pada Selasa dini hari, sekitar pukul 01.10 WIB, usai melakukan kunjungan kerja ke Jepang dan menempuh perjalanan selama kurang lebih tujuh jam dari Tokyo, Jepang.
Baca Juga: Presiden Jokowi: Bantuan Pangan Cadangan Beras Akan Dilanjutkan, Jika
Berdasarkan keterangan tertulis di Jakarta, kedatangan Presiden disambut Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Berita Terkait
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Zulhas: Pertemuan Prabowo-Mega Selesaikan Separuh Perbedaan!
-
Zulhas Bongkar Dampak Positif Pertemuan Prabowo-Megawati: Separuh Perbedaan Selesai
-
Waketum PAN Terang-terangan Puji Didit Prabowo Temui Megawati: Meneduhkan Dinamika Politik
-
Dukung Hubungan Verrell Bramasta dan Fuji, Zulkifli Hasan Soroti Adab Anak Haji Faisal
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN