SuaraKaltim.id - Jelang pemilu serentak pada 14 Februari 2023 mendatang Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan meminta para petugas adhoc yang berada di Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk tetap bertahan jika tidak ada pekerjaan yang mendesak.
Hal itu disampaian Ketua KPU Balikpapan Noor Thoha. Ia mengatakan, untuk petugas adhoc seperti PPK dan PPS kan bukan pekerjaan permanen tapi sementara yang berbentuk kepanitiaan.
“Jadi wajar kalau tiba-tiba petugas PPS dan PPK ditengah perjalanan mereka diterima pekerjaan yang layak, maka pasti lebih memilih disana dan itu sudah jadi konsekuensi KPU untuk mencari penggantinya,” ujar Noor Thoha, disadur dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Senin (08/01/2024).
Kata Thoha hampir 30 persen baik PPS dan PPK saat ini berganti. Salah satu penyebabnya, ada anggota PPS dan PPK yang diterima di Kementerian pada saat mendaftar CPNS.
Baca Juga: Imam Masjid di Balikpapan Meninggal saat Sujud, Tetangga Sebut Anaknya Hafiz Qur'an
“Mereka inikan sudah di bimtek mohon kalau tidak darurat jangan keluar dari PPS dan PPK, karena kalau sudah mendekati pemilu semua akan repot jika pada diganti,” tutupnya.
Berita Terkait
-
KPU Papua Tengah Gelar Pesta Rakyat Sambut Pemilukada Serentak 2024
-
Debat Pilkada Jateng 2024 Rampung, KPU Ingatkan Masa Tenang!
-
Debat Pilkada Jateng, Ahmad Luthfi Pakai Filosofi Jawa Saat Bicara Kebijakan Publik
-
Bongkar Politik Identitas di Pilkada 2024, KPU Jabar: Ada Timses Cabup Lantang Teriak 'Pilih Putra Daerah'
-
Sengit! Tiga Cagub Saling Adu Gagasan di Debat Final Pilkada Jakarta 2024
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS