Scroll untuk membaca artikel
Denada S Putri
Rabu, 17 Januari 2024 | 19:00 WIB
Pantai Teluk Lombok, Kutim. [Ist]

4. Goa Ampas Pangandan

Goa Ampas Pangandan merupakan salah satu objek wisata yang letaknya agak jauh dari Sangatta, tepatnya berada di Kecamatan Karangan.

Keunikan dari goa ini adalah berbentuk pemandangan yang alami karena terbentuk melalui proses geologi yang bisa memakan waktu selama ratusan tahun.

5. Goa Kongbeng

Baca Juga: Wisata Mangrove Lati Tuo di Desa Klempang Sari, Langganan Spot Foto Instagramable

Goa Kongbeng merupakan goa yang berada di kawasan Gunung Kongbeng yang memerlukan waktu cukup lama untuk ditempuh dari Kota Sangatta.

Kendati demikian, pengunjung yang menyukai sejarah pasti akan tertarik mengunjungi lokasi ini karena terdapat salah satu bukti peninggalan sejarah dari Kerajaan Kutai Kertanegara.

Kontributor: Maliana

Load More