SuaraKaltim.id - Anggota DPR RI Komisi 3 daerah pemilihan (Dapil) Kalimantan Timur (Kaltim) dari Fraksi Partai Golkar, Rudy Mas’ud, bakal maju di pemilihan gubernur (Pilgub) Kaltim 2024.
Melansir dari kaltimtoday.co--Jaringan Suara.com, pria kelahiran 1981 tersebut telah mengantongi surat rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar untuk pencalonan dirinya sebagai Gubernur Kaltim 2024.
Lantas, berapa harta kekayaan yang dimiliki Rudy Mas’ud? Berikut adalah daftarnya berdasarkan E-lhkpn per tanggal penyampaian pada 29 Maret 2023.
Daftar Harta Kekayaan Rudy Mas’ud
Baca Juga: Pemprov Kaltim Sigap Salurkan Bantuan dan Dirikan Posko Bantu Korban Banjir Mahakam Ulu
1. Tanah dan Bangunan (Rp 26.500.500.000)
- Tanah dan bangunan di Kab/Kota Kota Jakarta Selatan seluas 200 m2/50 m2, hasil sendiri: Rp 250.500.000
- Tanah dan bangunan di Kab/Kota Kota Samarinda seluas 170 m2/170 m2, hasil sendiri: Rp 3.000.000.000
- Tanah dan bangunan di Kab/Kota Kota Jakarta Selatan seluas 685 m2/590 m2, hasil sendiri: Rp 6.200.000.000
- Tanah dan bangunan di Kab/Kota Kota Jakarta Selatan seluas 720 m2/590 m2, hasil sendiri: Rp 15.000.000.000
- Tanah di Kab/Kota Penajam Paser Utara seluas 100000 m2, lainnya: Rp 2.050.000.000
2. Alat Transportasi dan Mesin (Rp325.000.000)
- Mobil Honda CRV Tahun 2010, hasil sendiri: Rp 125.000.000
- Mobil Honda Freed Tahun 2008, hasil sendiri: Rp 125.000.000
- Mobil Suzuki X-Over Tahun 2007, hasil sendiri: Rp 75.000.000
3. Harta Bergerak Lainnya: Rp450.000.000
4. Surat Berharga: 0
6. Harta Lainnya: Rp 265.000.000.000
Baca Juga: Golkar Kaltim Intensifkan Komunikasi Politik Pasca Penyerahan Formulir Bacagub Rudy Mas'ud ke PAN
7. Hutang: Rp 137.694.480.000
Berita Terkait
-
Jadi Miliarder Termuda, Ini Sosok Pria Berusia 19 Tahun yang Punya Harta Kekayaan Rp 90 Triliun
-
Pendidikan Hotma Sitompul: Lulusan UGM, Disertasi Bongkar Ide Soal Aset Koruptor
-
Harta Kekayaan Helmy Yahya Si Raja Kuis, Kini Ditunjuk Jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Punya Kekasih, Segini Kekayaan Taemin SHINee yang Tembus Rp 317 Miliar
-
Ini Sosok Janda yang Jadi Miliarder dengan Harta Rp 1.686 Triliun
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN