SuaraKaltim.id - Sudah tahu belum, kalau PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk kembali menggelar property expo, yang bekerjasama dengan Real Estate Indonesia (REI) Samarinda? Ada promo dan diskon menarik yang sayang sekali jika terlewatkan.
Acara ini akan digelar pada tanggal 9 sampai dengan 18 Juni 2024 di Atrium Big Mall Samarinda. Cek info selengkapnya melalui ulasan di bawah ini, yuk!
Apa Itu BRI REI Expo Samarinda?
BRI REI Expo adalah sebuah event property expo BRI yang bekerjasama dengan REI yang berkolaborasi dengan rekanan developer terpilih. Kegiatan ini digelar dengan tujuan untuk memudahkan para nasabah maupun calon nasabah BRI dalam proses memilih hingga membeli rumah melalui KPR BRI.
Baca Juga: Syarat Beli Rumah Pakai BPJS Ketenagakerjaan, KPR Maksimal Rp 500 Juta
Event menarik ini akan dilaksanakan pada bulan Juni 2024, dengan rincian kegiatan sebagai berikut:
- Tanggal pelaksanaan: 9 - 18 Juni 2024
- Lokasi: Atrium Big Mall Samarinda
- Rangkaian Acara: Opening Ceremony, Pameran properti, Talkshow, Music Performance, Lomba Desain Rumah, Lomba Musik Akustik, Lomba Menggambar dan Mewarnai, Closing Ceremony.
Ayo, Nikmati Promo dan Diskon BRI REI Expo Samarinda!
Baca Juga: Tapera Sediakan KPR dengan Bunga Terjangkau? Ini Penjelasan Kementerian PUPR
Nah, Anda bisa menikmati berbagai macam penawaran spesial KPR BRI, yang terdiri dari:
Berita Terkait
-
Tanpa Gustavo Almeida, Persija Jakarta Hadapi Madura United FC di Bangkalan
-
Waspada Modus Penipuan Saat Lebaran! BRI Bagikan Tips Terhindar dari Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Anco Jansen: Indonesia Negara Sangat Miskin
-
BRI Menanam Grow & Green, Ujung Tombak Pelestarian Ekosistem Laut di NTB
-
Dear Jakmania! Persija Kibarkan Bendera Putih untuk Jadi Juara BRI Liga 1
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Pemprov Kaltim Usulkan 4 Lokasi Sekolah Rakyat, Ini Daftarnya!
-
BMKG Peringatkan Hujan Lebat dan Banjir Rob di Kaltim Saat Lebaran
-
Tol IKN Beroperasi, Pemudik Roda Empat di Pelabuhan Kariangau Justru Meningkat 181 Persen
-
Arus Mudik Meningkat, 33 Bus AKAP Beroperasi dalam Sehari di Terminal Samarinda Seberang
-
Banjir Bandang di Berau, Pemprov Kaltim Salurkan Bantuan Logistik untuk Sembilan Desa Terdampak