SuaraKaltim.id - Wali Kota Bontang Basri Rase memperingati para lurah yang tidak responsif terhadap keluhan warga. Hal itu disampaikan Basri Rase dalam agdenda dialog terbuka bersama Rukun Tetangga (RT) se-Kecamatan Bontang Utara pada Kamis (20/06/2024).
Basri mengatakan, dirinya tak segan untuk mencopot lurah yang acuh terhadap laporan warganya. Menurutnya, persoalan di lingkungan RT harus ditindaklanjuti.
Ia menilai komunikasi antara lurah dan masyarakat harus akrab, sehingga tak ada lagi keluhan yang disampaikan melalui media sosial. Namun, apabila masih banyak keluhan disampaikan media sosial pemerintah dianggap tak becus mengurusi masalah warganya.
"Pak RT kalau ada keluhan sampai kan ke lurah, terus ke camat, Kepala OPD, Asisten atau Staf Ahli. Kalau tidak direspon Lurah bisa saya ganti. Jangan malah curhat di Medsos," ucap Basri dalam sambutannya, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, di hari yang sama.
Baca Juga: Bontang Tertinggal, Kualitas SDM Masih Terbelakang Dibanding Samarinda dan Balikpapan
Basri mengklaim, dalam agenda dialog ini seluruh RT bisa menyampaikan semua saran dan kritiknya. Dari hasil diskusi akan ditindaklanjuti.
Karena saat ini masih menyusun anggaran di APBD Perubahan 2024. Serta menyusun APBD untuk di 2025. Semua usulan ketua RT bisa ditampung dan dijalankan.
"Makanya forum ini dilaksanakan. Intens diluar Musrenbang. Jadi kalau ada usulan silahkan disampaikan. Ada perangkat kami lengkap," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Xiaomi Resmi Umumkan Tanggal Rilis HyperOS 2.0, Bersamaan Xiaomi 15
-
Copot 3 Anak Buah usai Kepergok Palak Pengusaha, Mentan Andi Amran: Gak Ada Kompromi Bagi Korupsi
-
Siap-siap Terpukau! Vivo X200 Bawa Desain yang Belum Pernah Ada
-
Lurah di Cilegon Bagi-bagi Kaos dan Pasang Spanduk Bacalon Wali Kota Dilaporkan
-
Cek Fakta: Ida Dayak Gelar Pengobatan di Bontang Agustus 2024, Benarkah?
Terpopuler
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Daftar 7 Artis Indonesia dan Selebgram Terseret Kasus Judi Online: Dari Wulan Guritno hingga Gunawan Sadbor
Pilihan
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
-
Anak Buah Pimpinan MPR Dikabarkan Jadi Direktur Utama Garuda Indonesia
-
Derbi Indonesia! Duel Samuel Silalahi vs Julian Oerip di UEFA Youth League
Terkini
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD
-
Beasiswa dan Sertifikasi, Program Isran Noor Dapatkan Respon Positif dari Gen Z
-
Inovasi Pertanian di Kutim Dinilai Krusial untuk Pasokan Pangan IKN