SuaraKaltim.id - Pembangunan di Ibu Kota Nusantara (IKN) yang mengusung konsep smart city atau kota pintar di Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim) ini masih terus berlanjut.
Pembangunan berbagai mega proyek di IKN ini masih terus dikebut termasuk juga dengan Gedung dan Kawasan Masjid Negara IKN.
Target dari pembangunan masjid yang rencananya dapat menampung sekitar 61.392 jamaah ini selesai pada akhir tahun 2024.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat peresmian peletakan batu pertama (groundbreaking) di akhir Januari 2024 lalu berharap, masjid ini bisa menjadi contoh pembangunan masjid di dunia, dan merepresentasikan kemajemukan Indonesia.
Baca Juga: Penampakan Lapangan Upacara IKN yang Ditinjau Jokowi, Sempat Dicibir Belum Layak Pakai
Jokowi sebelumnya menyampaikan bahwa Masjid Negara yang dibangun di IKN ini memiliki nilai konstruksi mencapai Rp 940 miliar.
Sementara PT Adhi Karya dan PT Hutama Karya KSO selaku perusahaan yang bertanggungjawab atas pembangunan masjid menyebut total biaya konstruksi sebesar Rp 991 miliar.
Adapun pelaksanaan pembangunan dari masjid ini telah dimulai sejak November 2023 dan ditargetkan selesai pada Desember 2024.
Apa saja fasilitas yang ada dari masjid ini?
Masjid ini memiliki luas 59.081 m² yang terdiri dari area masjid seluas 32.125 m², area komersial seluas 2.221 m², dan area kolam retensi seluas 123.502 m².
Baca Juga: Kereta Tanpa Rel di IKN Bakal Dicoba Bulan Depan, Seperti Apa Bentuknya?
Nantinya bangunan masjid akan dikelilingi air yang menampilkan keindahan pada desain, baik dari eskterior maupun interiornya.
Berita Terkait
-
Tugu Titik Nol di IKN Jadi Bahan Tertawaan di Medsos Karena Bertuliskan Lorem Ipsum
-
Monumen Titik Nol IKN Masih Ada Tulisan "Loren Ipsum", Netizen Gagal Paham: Kok Bisa Selengah Ini?
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Predator di Balik Ruang Pemeriksaan: Mengapa Kekerasan Seksual Bisa Terjadi di Fasilitas Kesehatan?
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN