SuaraKaltim.id - Berikut ini adalah rekomendasi paket skincare terbaik yang disesuaikan untuk kebutuhan kulit tertentu, seperti mencerahkan, mengatasi jerawat, atau melembapkan kulit.
Referensi tersebut membantu Anda memilih produk skincare yang tepat agar tidak bingung karena banyaknya pilihan produk di pasaran.
Bundle skincare adalah kumpulan produk perawatan kulit yang biasanya dijual dalam satu paket. Biasanya mencakup beberapa jenis produk, seperti toner, pelembap, serum, dan sunscreen.
Selain untuk mengatasi masalah kulit, biasanya paket perawatan kulit ini memiliki bahan utama yang sama seperti cica dan aloe vera.
Sebelum membeli paket skincare, pastikan mengetahui jenis dan kebutuhan kulit karena setiap jenis kulit (kering, berminyak, kombinasi, atau sensitif) memiliki kebutuhan yang berbeda.
Selain itu, pastikan produk skincare yang Anda beli sudah memiliki terdaftar BPOM sehingga terjamin keamanannya.
Simak rekomendasi paket skincare terbaik yang disesuaikan untuk kebutuhan kulit, berdasarkan laman hellosehat.com.
1. SKINTIFIC Repair Barrier Set
SKINTIFIC Repair Barrier Set adalah rangkaian skincare yang cocok untuk Anda yang memiliki masalah dengan kulit kering, dehidrasi, atau iritasi seperti kemerahan.
Baca Juga: Daftar Lengkap Bedak Murah Merek Ternama, Mengandung SPF dan Harganya Tak Sampai Rp 35 Ribu!
Keunggulan produk ini yaitu 5X ceramide yang mengunci kelembapan di dalam kulit dan melindungi dari iritasi atau kerusakan.
Produk SKINTIFIC yang termasuk dalam paket bundling sebagai berikut.
- 5X Ceramide Low pH Cleanser 80ml.
- 5X Ceramide Calendula Soothing Toner 80ml.
- 5X Ceramide Barrier Serum 20ml.
- 5X Ceramide Barrier Moisturizer Gel 30g.
- 5X Ceramide Serum Sunscreen SPF50 PA++++ 30ml.
2. Wardah Renew You
Wardah Renew You adalah rangkaian produk skincare dari Wardah yang diformulasikan untuk membantu mengatasi gejala penuaan kulit.
Keunggulan produk ini karena kandungan Malus domestica (Apple) PhytoCell Extract dan 5 Botanical Extracts yang membantu proses pengangkatan sel-sel kulit mati.
Paket skincare ini terdiri dari produk-produk berikut.
Tag
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
5 Moisturizer yang Tidak Bikin Jerawatan, Alternatif untuk Kulit Berminyak dan Sensitif
-
Apa Itu Dermo-Botanical Beauty? Ketika Bahan Alami Bisa Merawat Kulit Lebih Optimal
-
Kecantikan yang Mematikan: Ancaman Pemutih Kulit Mengandung Merkuri
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
4 Mobil Kecil Bekas Murah yang Bandel dan Ekonomis, Pilihan Logis Keluarga Baru
-
5 Mobil 3 Baris Bekas 50 Jutaan: Muat hingga 8 Orang, Bikin Keluarga Tenang
-
5 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan Tahun Muda yang Mudah Dikendalikan
-
4 Motor Matic untuk Harian Anak Muda yang Keren dan Bertenaga
-
3 Mobil Bekas Toyota 7 Seater Nyaman buat Keluarga, dari Murah hingga Mewah