SuaraKaltim.id - Bagi pengguna setia dompet digital DANA, hari ini, Minggu, 1 Juni 2025, tersedia kesempatan menarik untuk mendapatkan saldo gratis lewat fitur DANA Kaget.
Nilainya tak tanggung-tanggung—bisa mencapai Rp 1 juta hanya dengan sekali klik.
DANA Kaget adalah fitur bawaan dari aplikasi DANA yang memungkinkan penggunanya saling berbagi saldo secara instan melalui tautan atau QR Code.
Fitur ini kerap digunakan saat momen spesial seperti ulang tahun, perayaan, hingga kejutan-kejutan spontan yang menggembirakan.
Cara Kerja DANA Kaget
Meski terlihat simpel, ada beberapa hal yang perlu kamu tahu sebelum mencoba peruntungan.
Tidak semua orang yang mengakses link bisa langsung mendapatkan saldo, karena kuota terbatas dan hanya pengguna tercepat yang berhasil mengklaim.
Nominal saldo yang dibagikan pun bervariasi—mulai dari belasan ribu hingga ratusan ribu rupiah.
Untuk mendapatkan link-nya, kamu bisa bergabung di berbagai grup aktif di WhatsApp atau Telegram, tempat link DANA Kaget kerap dibagikan.
Baca Juga: Selamat! Kamu Dapat 4 Link DANA Kaget Hari Ini Bernilai Ratusan Ribu
Ciri-ciri Link DANA Kaget Asli
Agar tidak terjebak tautan palsu atau upaya penipuan, simak ciri-ciri link DANA Kaget yang valid dan aman berikut ini:
- Menggunakan domain resmi: link.dana.id
- Tautan memiliki kombinasi huruf dan angka unik di bagian akhirnya
- Langsung mengarah ke aplikasi DANA, bukan situs lain
- Tidak meminta data pribadi seperti PIN atau kode OTP
- Dibagikan melalui sumber terpercaya seperti komunitas resmi
Langkah Aman Klaim DANA Kaget
Berikut panduan ringkas agar kamu bisa klaim saldo DANA Kaget tanpa kendala:
1. Pastikan Akun DANA Kamu Sudah Premium
Fitur ini hanya bisa dinikmati oleh pengguna dengan akun premium. Untuk upgrade:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- 5 HP RAM 8 GB Paling Murah Cocok untuk Gamer dan Multitasking Berat
Pilihan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
-
Saham BBRI Dekati Level 4.000 Usai Rilis Laba Bersih Rp41,23 Triliun
-
Harga Emas Turun Tiga Hari Beruntun: Emas Jadi Cuma 2,3 Jutaan di Pegadaian
-
Indonesia Ngebut Kejar Tarif Nol Persen dari AS, Bidik Kelapa Sawit Hingga Karet!
-
Prabowo Turun Gunung Bereskan Polemik Utang Whoosh
Terkini
-
Bukan Ganti Guru, AI Justru Bantu Ciptakan Kelas yang Lebih Hidup
-
CEK FAKTA: Benarkah Ada Pendaftaran Program Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Rp 20 Triliun?
-
CEK FAKTA: Benarkah Luhut Ditetapkan Jaksa Agung sebagai Tersangka Korupsi Lahan?
-
CEK FAKTA: Klaim Wamenag Muhammad Syafii Setujui Hukuman Mati Koruptor
-
CEK FAKTA: Unggahan Soal PSI Usulkan Gibran dan Jokowi di Pilpres 2029