SuaraKaltim.id - Tidak ada kata terlambat untuk memulai perawatan wajah. Kini, semakin banyak pria sadar pentingnya menjaga kebersihan dan kesehatan kulit.
Skincare pria untuk mencerahkan wajah menjadi kebutuhan yang tidak bisa lagi diabaikan, terutama untuk menunjang penampilan dan kepercayaan diri.
Rangkaian skincare pria untuk mencerahkan wajah tidak hanya ditujukan bagi mereka yang memiliki kulit berminyak atau berjerawat.
Kulit normal hingga kering pun memerlukan pendekatan yang tepat. Dengan memilih produk perawatan yang sesuai, kulit wajah bisa tampak lebih bersih, segar, dan cerah alami.
Permintaan terhadap skincare pria untuk mencerahkan wajah pun meningkat tajam di berbagai platform e-commerce dan apotek daring seperti Halodoc.
Berikut rekomendasi produk skincare terbaik dan cara penggunaannya untuk hasil maksimal, dikutip dari halodoc.
1. Nivea Men Deep Acne Attack Scrub Mud Foam 100 ml
Pembersih wajah ini cocok digunakan oleh semua jenis kulit. Mengandung Himalayan Salt dan Salicylic Acid, produk ini efektif mengangkat bakteri penyebab jerawat sekaligus membuat kulit tampak lebih cerah.
- Harga: Rp35.900–Rp49.000
2. Garnier Men Turbolight Oil Control Matcha Foaming Gel 100 ml
Dengan kandungan ekstrak matcha yang memiliki 100 kali antioksidan, sabun wajah ini membersihkan pori-pori hingga dalam dan mengurangi minyak berlebih tanpa membuat kulit kering.
- Harga: Rp26.200–Rp50.500
3. Pond’s Men Bright Boost Face Moisturizer 20 ml
Pelembap wajah ini melindungi kulit dari paparan radikal bebas serta menjaga kelembapan. Gunakan pagi dan malam setelah mencuci wajah.
- Harga: Rp30.400–Rp43.000
4. Vienna Men Exfoliating Face Mask 15 ml
Tag
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
4 Peeling Serum Succinic Acid Eksfoliasi Maksimal Cegah Jerawat Kambuh Lagi
-
3 Pembersih Wajah Sulfur, Andalan untuk Kulit Bebas Jerawat
-
Retinol dan Retinoid Apakah Sama? Jangan Asal Pakai, Pahami Perbedaannya
-
Beda Cara Cek BPOM Skincare dan Cek Ingredients Skincare
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Pilih Mobil Bekas Innova atau Grand Livina? Fitur Modern, Kenyamanan Ekstra
-
5 Mobil Bekas 'Sejuta Umat' Selain Avanza, Pilihan Terbaik buat Low Budget
-
Pemotor Tewas Kecelakaan dengan Bus Perusahaan Batu Bara di Kutai Timur
-
5 Mobil Bekas Kabin Luas 70 Jutaan, Mesin Tangguh Jarang Masuk Bengkel
-
Warga Kaltim Diminta Waspada Virus Nipah lewat Kelelawar, Ini Gejalanya