SuaraKaltim.id - Di tengah ketidakpastian pencairan Bantuan Subsidi Upah (BSU) yang tak kunjung tiba, banyak masyarakat mencari alternatif untuk menambah saldo atau penghasilan.
Salah satu peluang yang kini menjadi sorotan adalah fitur DANA Kaget.
Program ini menawarkan cara mudah untuk mendapatkan saldo tambahan secara acak hanya dengan mengklaim sebuah tautan.
Berbeda dengan BSU yang memerlukan proses verifikasi panjang dan hanya terbatas pada pekerja tertentu, DANA Kaget terbuka untuk siapa saja.
Anda tidak memerlukan nomor rekening atau dokumen pengajuan.
Cukup satu klik pada tautan yang dibagikan, dan Anda berkesempatan memperoleh cuan instan.
Tak heran jika banyak yang kini beralih ke DANA Kaget sebagai solusi praktis dibandingkan menunggu kepastian BSU yang belum jelas.
DANA Kaget adalah fitur dari aplikasi dompet digital DANA yang memungkinkan pengguna berbagi saldo melalui link secara acak.
Baca Juga: Tersedia 3 Link Saldo DANA Kaget Siap Kasih Cuan, Jangan Sampai Ketinggalan!
Program ini biasa digunakan oleh content creator, komunitas, atau brand tertentu untuk meningkatkan engagement atau sekadar berbagi rezeki.
Setiap link DANA Kaget berisi saldo yang dibagikan kepada sejumlah orang secara acak.
Nominalnya bervariasi, mulai dari Rp1.000 hingga Rp100.000, tergantung siapa yang membagikan dan berapa besar total saldo yang disediakan.
Kenapa DANA Kaget Bisa Jadi Alternatif BSU?
Cepat dan Instan
BSU biasanya menunggu proses administrasi dari pemerintah, melibatkan pengecekan NIK, status pekerjaan, dan tahapan pencairan bank. Sementara DANA Kaget cukup klik dan tunggu notifikasi saldo masuk. Dalam hitungan detik, saldo langsung masuk ke akun DANA.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Dana Rp90 Miliar Dialokasikan untuk Pembangunan Jalan Kutai Barat-Mahakam Ulu
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga