Panen Pujian, Viral Video Perempuan Tayamum dan Salat di Pesawat

"Semua penumpang kebagian keberkahan perjalanannya," kata warganet

Fitri Asta Pramesti | Hernawan
Senin, 30 November 2020 | 18:15 WIB
Panen Pujian, Viral Video Perempuan Tayamum dan Salat di Pesawat
Ilustrasi kabin pesawat.[Pexels/Sourav Mishra]

SuaraKaltim.id - Seorang perempuan yang merupakan penumpang pesawat belakangan jadi perbincangan di media sosial usai menunaikan ibadah di dalam kabin. 

Rekaman video yang menunjukkan momen perempuan ini salat mengundang simpati dari warganet.

Video tersebut dibagikan oleh Kreator TikTok @aabeng_ dengan narasi berbunyi, "Kagum dengan makhluk ciptaan-Nya".

Dalam video berdurasi singkat itu, terlihat seorang perempuan berhijab merah muda bertayamum sebagai pengganti wudhu.

Baca Juga:Pria Madura Nikahi 2 Wanita Sekaligus, Warganet: Busyet, Beneran Ndak Ini

Setelah itu, wanita tersebut lantas menunaikan rakaat demi rakaat dengan khusyuk di kursi pesawatnya.

Viral Video Wanita Tayamum dan Salat di Pesawat (TikTok/aabeng_).
Viral Video Wanita Tayamum dan Salat di Pesawat (TikTok/aabeng_).

Hal itu membuat si perekam video yang duduk tak jauh darinya terkagum-kagum lantaran terkadang beberapa orang meninggalkan salat saat perjalanan jauh.

"Emang sih salat emang kewajiban. Tapi aku pribadi kagum aja karena tidak sedikit orang meninggalkan salat saat lagi dalam perjalanan dengan alasan gak mau ribet." ujar dia.

"Tapi mbak ini tetap gak lupa sama kewajibannya sebagai muslimah meski lagi di atas pesawat. Masya Allah," sambungnya.

Merunut informasi yang disampaikan, kala itu mereka sedang menaiki sebuah pesawat dengan rute Makassar menuju Gorontalo.

Baca Juga:Bikin Resah, Viral Video Pengamen Semprot Pemobil Gegara Tak Dikasih Fulus

"Jadi kemarin saat perjalanan dari Makassar ke Gorontalo, aku lihat ada orang lagi salat Maghrib di atas pesawat," tukas @aabeng_.

Terkini

Selama lima bulan terakhir, warga masih mencari kejelasan atas pelaku pembunuhan yang menewaskan seorang warga di wilayah tersebut.

News | 21:27 WIB

Hal itu disampaikan Bupati PPU, Mudyat Noor saat di Penajam, Senin (15/04/2025).

News | 19:50 WIB

Coaching EPSS kali ini akan melibatkan sejumlah Perangkat Daerah terpilih di lingkungan Pemprov Kaltim.

News | 19:15 WIB

Jumlah pekerja TA ini nantinya akan digilir secara berkala, sehingga kesempatan akan setara ke seluruh pelamar.

News | 18:43 WIB

Sistem DANA akan membagikan saldo tersebut secara acak kepada siapa saja yang berhasil mengakses link terlebih dahulu.

News | 18:24 WIB

Gubernur Kaltim, Rudy Mas'ud, menyampaikan rasa prihatinnya atas musibah tersebut.

News | 18:06 WIB

Persidangan ini merupakan lanjutan dari sidang sebelumnya pada 26 Maret 2025 lalu.

News | 21:34 WIB

David belum bisa merincikan terkait hal-hal pemeriksaan kasus tersebut. Sebab, proses penyelidikan masih berlangsung serta membutuhkan pendalaman.

News | 19:53 WIB

Dia memperkirakan bahwa pembangunan jalan ini akan dapat meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten PPU.

News | 19:36 WIB

Yosua menjelaskan, mekanisme untuk klaim kompensasi sangatlah mudah.

News | 17:59 WIB

Namun, hingga kini, belum ada panduan khusus terkait perbaikan kendaraan di diler resmi yang dikeluarkan Pertamina.

News | 17:15 WIB

Fitur DANA Kaget sendiri merupakan salah satu inovasi menarik dalam aplikasi dompet digital DANA.

News | 16:38 WIB

Buyback BBRI juga dilaksanakan dengan mengacu pada ketentuan yang berlaku, termasuk Pasal 43 Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) No. 29 Tahun 2023.

News | 11:34 WIB

Roni mengemukakan, pada OKM 2024 lalu, angka kecelakaan lalu-lintas terjadi sebanyak 12 kasus, sedangkan di tahun ini terjadi sebanyak 19 kasus.

News | 21:32 WIB

Pulau Kelawasan adalah sebuah pulau kecil yang terletak di Teluk Balikpapan, Selat Makassar, dan secara administratif masuk dalam wilayah Kecamatan Balikpapan Barat.

News | 21:19 WIB
Tampilkan lebih banyak