Ikuti Kalender Julian, Umat Kristen Ortodoks Solo Rayakan Natal 7 Januari

Perayaan Natal umat Kristen dengan penganut Kristen Ortodoks berbeda 13 hari. Hal tersebut, lantaran umat Kristen Ortodoks berpatokan pada Kalender Julian.

Chandra Iswinarno
Kamis, 07 Januari 2021 | 15:06 WIB
Ikuti Kalender Julian, Umat Kristen Ortodoks Solo Rayakan Natal 7 Januari
Umat Gereja Kristen Orthodox Tritunggal Maha Kudus Surakarta melaksanakan Misa Natla pada Rabu (6/1/2021). [Suara.com/Ist]

"Contohnya kemarin utusan Pak Ganjar (Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo) datang memberikan bingkisan Natal berupa paket sembako," pungkasnya.

Perayaan Natal Umat Kristen Ortodoks tetap menjalankan protokol kesehatan. Selain jaga jarak, pihak gereja juga membatasi jemaat 40 umat saja yang hadir mengikuti misa natal dan sebagian secara virtual.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini