Pasangan Bule Berantem di Depan Umum, Warganet Terharu Lihat Videonya: Pelukan Sederhana

Video itu lantas viral di media sosial (Medsos) Instagram.

Denada S Putri
Rabu, 31 Agustus 2022 | 15:38 WIB
Pasangan Bule Berantem di Depan Umum, Warganet Terharu Lihat Videonya: Pelukan Sederhana
Tangkapan layar video. [Instagram/@ngakaksehat]

SuaraKaltim.id - Pasangan bule ketangkapan kamera sedang berantem di depan umum. Keduanya tampak berargumen.

Namun, saat sedang berseteru, si pria terlihat hanya mendengarkan wanita di depannya. Tak berselang lama, ia memeluk wanita itu sangat lama.

Pelukan tersebut diduga berhasil menenangkan wanita itu. Karena usai dipeluk, tak ada perdebatan yang terjadi di antara keduanya.

Seseorang yang diduga warga di sekitar yang merekam keduanya. Di video, ia memberikan keterangan bahwa keributan itu terjadi di pinggir jalan.

Baca Juga:Kecelakaan Maut di Bekasi Renggut Korban Jiwa, Warganet : Kok Banyak Truk yang Ngalamin Begini?

"Lagi byari parkir tbtb ketemu org lg berantem dipinggir jalan," jelasnya dikutip Rabu (31/8/2022).

Video itu lantas viral di media sosial (Medsos) Instagram. Salah satu akun yang mengunggah video itu adalah @ngakaksehat.

Admin dari akun tersebut juga memberikan ketarangan dalam unggahannya. Ia menyatakan, kadang memang hanya pelukan yang dibutuhkan untuk menyelesaikan masalah.

"Kadang memang kita cuma butuh pelukan Cr: shenygabriel," ucapnya.

Tanggapan warganet

Baca Juga:Cewek Ini Ditertawakan Teman Gegara Naik Sepeda Motor Jadul, Harga Fantastisnya Bikin Minder

Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang terharu melihat video tersebut.

"Pelukan sederhana terkadang bisa menjadi hal yang luar biasa bagi seorang wanita," serunya.

"Enak bnged emang klo lgi emosi trus dipeluk orang yg kita sayang ," tuturnya.

"Tempat ternyaman," sebutnya.

"Suamiku juga gini, dipeluk dari belakang. Terus goyang goyang dikit ," tambahnya.

"GITU AJA MASA COWO GA NGERTI ," tegasnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini