"Ini tergantung dari sana, di Bidlabfor Polda Jatim juga menangani kejadian di tempat lain," imbuhnya.
Untuk diketahui, Bidlabfor Polda Jatim acap kali menjadi pilihan di Balikpapan selain dari Bidlabfor Mabes Polri untuk proses penyelidikan menggunakan metode Scientific Crime Investigation (SCI).
SCI adalah proses penyelidikan/penyidikan tindak kejahatan/pidana dengan cara-cara ilmiah dengan dukungan berbagai disiplin ilmu baik ilmu sains murni maupun ilmu terapan engineering yang menyatu dalam bidang ilmu forensik.
Baca Juga:Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 27 Maret 2024