Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 29 Maret 2024

Momen Maghrib di Balikpapan, Samarinda, dan Bontang.

Denada S Putri
Jum'at, 29 Maret 2024 | 13:45 WIB
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 29 Maret 2024
Pedagang melayani pembeli makanan di Pasar Takjil. [Suara.com/Alfian Winanto]

SuaraKaltim.id - Umat muslim di dunia tengah beribadah puasa Ramadan. Ibadah puasa akan berakhir pada waktu magrib. Sebelum melaksanakan berbuka puasa sangat dianjurkan membaca doa menyertainya.

Berikut jadwal buka puasa untuk wilayah Balikpapan, Samarinda dan Bontang pada Jumat (29/03/2024) sekaligus lengkap dengan doanya.

Niat buka puasa:

اَللّٰهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Baca Juga:Ojol Kaltim Minta Kejelasan Tarif, Pemprov Siap Pertemukan dengan Aplikator

Adapun doa buka puasa dalam bahasa arab-latin:

"Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin".

Artinya:

"Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang".

Balikpapan

Baca Juga:Kabar Gembira! Pelni Tambah 908 Kuota Penumpang Kapal dari Bontang untuk Mudik Lebaran

Maghrib: 18.24
Isya: 19.32

Samarinda

Maghrib: 18.23
Isya: 19.31

Bontang

Maghrib: 18:21
Isya: 19:29

Inilah jadwal berbuka puasa di Balikpapan, Samarinda, dan Bontang pada Jumat (29/03/2024) yang disertai dengan doanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini