Diduga Diusir, Pasien Balita di RSUD AWS Samarinda Ternyata Alami Risiko Medis Tinggi

Ia menekankan pentingnya kehati-hatian dalam menangani kasus ini sebab menyangkut nyawa seseorang.

Denada S Putri
Rabu, 23 April 2025 | 19:57 WIB
Diduga Diusir, Pasien Balita di RSUD AWS Samarinda Ternyata Alami Risiko Medis Tinggi
RSUD AWS Samarinda. [Ist]

Menjadikan RSUD AWS sebagai salah satu dari sedikit rumah sakit di Indonesia yang memiliki fasilitas ini.

Bukan cuma itu, di RSUD AWS Samarinda terdapat Pelayanan Jantung Terpadu, Urologi Center, Pelayanan Radioterapi, Pelayanan Geriatri, Pelayanan Fertilitas.

Visi dan Misi RSUD AWS Samarinda

Visi: "Rumah Sakit AWS Berdaulat Dalam Pelayanan Yang Berstandar Internasional".

Baca Juga:Farid Nurrahman tentang Jembatan Mahakam 1: Jika Melewati Umur Strukturnya, Harus Dibangun Baru

Misi

  • Mewujudkan pelayanan paripurna, bermutu, mudah diakses, dan berorientasi pada budaya keselamatan pasien.
  • Mengembangkan layanan unggulan dengan teknologi terkini.
  • Terwujudnya Rumah Sakit Pendidikan yang terintegrasi antara proses pendidikan dan pelayanan.
  • Mewujudkan tata kelola rumah sakit yang profesional, akuntabel, dan transparan.    
  • Tersedianya sumber daya dan lingkungan yang berkualitas serta berdaya saing.

Dengan komitmen untuk terus meningkatkan kualitas pelayanan dan fasilitas, RSUD AWS Samarinda berperan penting dalam menyediakan layanan kesehatan yang komprehensif bagi masyarakat Kalimantan Timur dan sekitarnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini