5 Mobil Bekas 7-Seater Nyaman untuk Pensiunan dan Lansia, Harga 100 Jutaan

Berikut 5 rekomendasi mobil bekas 7-seater yang sangat ramah untuk lansia.

Eko Faizin
Minggu, 25 Januari 2026 | 14:19 WIB
5 Mobil Bekas 7-Seater Nyaman untuk Pensiunan dan Lansia, Harga 100 Jutaan
5 Mobil Bekas 7-Seater Nyaman untuk Pensiunan dan Lansia, Harga 100 Jutaan [Freepik]
Baca 10 detik
  • Memasuki masa pensiun, memilih mobil yang nyaman adalah keharusan.
  • Kelima MPV ini juga menawarkan ketangguhan Innova, dan kepraktisan.
  • Pilihlah yang sesuai dengan kebutuhan, dan nikmatilah setiap perjalanan.

Mobil yang mampu menampung 7 hingga 8 orang dewasa ini menawarkan beberapa pilihan varian, yaitu S, E, dan RS.

Varian E dan RS hadir dalam pilihan transmisi manual dan otomatis, sementara tipe S hanya tersedia dalam pilihan transmisi manual.

Mobilio juga ditawarkan dengan berbagai fitur keselamatan, misalnya rem ABS+EBD, Vehicle Stability Control dan Hill Start Assist.

Soal performa, Honda Mobilio dibekali mesin bensin berkapasitas 1.500 cc 4 silinder yang menghasilkan tenaga sebesar 116 hp dengan torsi 145 Nm.

4. Suzuki Ertiga

Suzuki Ertiga merupakan mobil 7 seater bekas yang mempunyai memiliki tampilan cukup elegan dan modern.

Mobil ini dikenal dengan kabinnya yang lapang dan sanggup menampung 7 hingga 8 orang. Dari segi dapur pacu, unit ini dibekali dengan mesin K15B berkapasitas 1.462 cc DOHC VVT.

Tenaga yang dihasilkan sebesar 102 dk pada putaran 6.000 RPM dan torsi maksimum 138 Nm pada 4.400 RPM. Daya yang dihasilkan oleh mesin disalurkan ke pilihan transmisi manual atau otomatis.

5. Toyota Avanza

Toyota Avanza memiliki tampilan eksterior yang sederhana, namun tetap elegan. MPV kembaran Toyota Avanza ini mampu menampung 7 hingga 8 orang penumpang.

Avanza hadir dengan pilihan mesin 1.300 cc dan 1.500 cc. Mesin 1,3 liternya menghasilkan tenaga yang lebih besar, yaitu 94 hp dengan torsi 120 Nm.

Sementara mesin bensin 1,5 liter mampu menghasilka tenaga sebesar 107 hp dengan torsi 141 Nm. Tenaga disalurkan lewat pilihan transmisi manual 5 percepatan dan otomatis 4 percepatan.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini