SuaraKaltim.id - Wakil Wali Kota Balikpapan Rahmad Mas’ud, yang merupakan wali kota terpilih Pilkada 2020 menginginkan adanya Balai Latihan Kerja atau BLK selain milik Pemprov Kaltim.
Menurutnya, sudah seharusnya di Balikpapan ini ada BLK selain milik Pemprov Kaltim tersebut.
“Dalam visi misi saya kemarin salah satunya menyoroti tenga kerja yang disiapkan terutama dalam peningkatan skil salah satunya melalui BLK,” ujar Rahmad Mas’ud kepada awak media, Senin (22/3/2021), dilansir dari Inibalikpapan.com, jaringan Suara.com.
Bahkan, politisi Partai Golkar itu menginginkan BLK ada di setiap kecamatan di Balikpapan. Dia menginginkan, generasi muda di Balikpapan, termasuk mereka yang putus sekolah, bisa memperoleh ilmu dan skil melalui BLK.
Baca Juga: Perubahan Pola Industri, Menaker Minta BLK Kolaborasi dengan Dunia Usaha
“Untuk anggaran pembangunan ada APBD kota yang bisa dibangun secara bertahap,” akunya.
“Begitupun dengan ada atau tidak adanya pemindahan ibu kota negara (IKN) yang baru di Kaltim, anak-anak memang harus disiapkan untuk memiliki kemampuan dan skil sehingga bisa bersaing di dunia kerja,” tambahnya.
Rahmad juga melihat salah satu pelatihan yang belum begitu banyak dimiliki BLKI yakni pengelasan bawah laut, padahal potensi ini sangat besar melihat letak kota Balikpapan yang terdapat pengelolaan industri minyak.
“Nanti coba kita koordinasikan dengan Pemprov, tapi kalau pemkot bisa berbuat kenapa tidak, kita siapkan alat dan tenaga pelatihnya, sehingga Balikpapan memiliki kontribusi di BLKI ini,” tutup Rahmad.
Baca Juga: Menaker Minta Pelatihan di BLK Dilengkapi Sertifikasi dan Penempatan Kerja
Berita Terkait
-
Perubahan Pola Industri, Menaker Minta BLK Kolaborasi dengan Dunia Usaha
-
Menaker Minta Pelatihan di BLK Dilengkapi Sertifikasi dan Penempatan Kerja
-
Zero Tolerance di Jalan Jenderal Sudirman Diprotes Warga, Dikaji Ulang?
-
Ada 1.646 Kasus Perceraian di Kota Balikpapan, Menurun Karena Covid-19
-
Tuduhan Ijazah Palsu Rahmad Masud, Pihak Kampus Enggan Bersikap Gegabah
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Mobil Bekas Setara Harga Motor Baru di Bawah 25 Juta, Lengkap Spesifikasi dan Pajaknya
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
Terkini
-
Buka 7 Link DANA Kaget, Kesempatan Besar Dapat Transferan
-
Klaim Dana Kaget Ratusan Ribu di Artikel Ini, Gini Caranya!
-
Pagi-pagi Cuan, Buka Segera 3 Amplop DANA Kaget Sambil Rebahan
-
Tambahan Malam Minggu, Cek 4 Link DANA Kaget buat Traktir Teman-teman
-
TKA Mulai Diterapkan November 2025, Sasar Evaluasi Individu Siswa