SuaraKaltim.id - Gelaran pasar ramadan bakal mendapat izin pada tahun ini. Namun, bakal ada sejumlah syarat yang harus dipenuhi. Yakni mengacu aturan yang diterbitkan Satgas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan.
Pertama, sebelum membuka atau menggelar pasar Ramadan, harus mendapatkan izin dari pihak kecamatan.
“Pasar ramadhan itu kan rekomendasinya ada di Camat,” kata Kepala Satpol PP Kota Balikpapan Zulkiflisaat Konferensi Pers di Balai Kota, Kamis (1/4/2021) dilansir dari Inibalikpapan.com, jaringan Suara.com.
Untuk teknis lebih lanjut, Zulkifli menjelaskan akan dibahas bersama Satggas Penanganan Covid-19 Kota Balikpapan. Terutama soal teknis penerapan protokol kesehatan.
“Kalau perlu dibahas sampai di tingkat kota dia mengundang Satgas kota untuk sama-sama memberikan arahan. Karena dalam pelaksanaannya nanti itu kan dikelola kolektif. Bagaimana, penerapan protokol kesehatannya,” ujarnya
untuk memastikan tidak ada pelanggaran protokol kesehatan, sebagai upaya pencegahan penularan virus corona.
“Karena setiap nanti di lokasi itu kita wajibkan ada Satgas mereka. Misalnya LPM membuat Pasar Ramadhan di lokasi A, nah di lokasi A itu harus ada petugas Satgas Covid-19 dan disamping petugas parker,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Negara Kaya Wajib Bantu Negara Berkembang? Ini Tuntutan AHF di WHO Pandemic Agreement
-
Kartu Prakerja Catat Prestasi Signifikan Hingga Dapat Puja-puji Dunia
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Airpods Pro Gen 1 Berapa dan Spesifikasinya
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian