SuaraKaltim.id - Telah menjadi icon Kota Balikpapan, keberadaan Balikpapan Islamic Center (BIC) di kawasan Gunung Bahagia, Balikpapan Selatan memiliki daya tarik sendiri. Dengan bentuk arsitektur berupa pe payungan yang mirip di Masjid Nabawi di Arab Saudi, BIC memiliki daya tariknya sendiri.
Ketua Pengurus Harian BIC, Syaiful Bahri mengatakan, tujuan utama BIC ini dibangun dalam rangka mengoptimalkan kegiatan-kegiatan ibadah agama islam.
“Tentunya ada fasilitas-fasilitas yang dilengkapi mulai dari masjid dan menara, serta lahan parkir yang luas,” ujar Syaiful Bahri dilansir dari inibalikpapan.com, Minggu (2/5/2021).
Meski begitu Syaiful mengakui, saat ini di BIC memang belum semua fasilitas ada, mengingat pembangunan untuk BIC bersumber dari APBD Kota, seperti pengadaan rumah bagi imam dan muajin.
“Rencananya tahun 2021 ini kalau tidak ada perubahan, kami akan membangun rumah imam dan muajin,” ungkap Syaiful.
Pembangunan rumah bagi imam dan muajin sangat dibutuhkan, karena dengan masjid yang sebesar ini harus ada imam yang setiap saat harus stand by.
“Kalau imamnya jauh juga berdampak luar biasa misal hujan akan menganggu ibadah lainnya. Tapi yang jelas inikan islamic center jadi pusat-pusat kegiatan keagaamn kita arahkan kesini,” jelasnya.
Tak hanya menjadi tempat ibadah umat muslim, keberadaan BIC juga menjadi daya tarik warga untuk berkunjung, salah satunya keberadaan payung-payung raksasa yang mirip seperti di masjid Nabawi. “Kalau di nabawi kan bisa buka tutup, tapi kalau di BIC cuma bisa terbuka saja,” kata Syaiful.
Baca Juga: Penggunaan Rapid Antigen Bekas Jangan Sampai Terjadi di Kaltim
Berita Terkait
-
Sambut 10 Hari Akhir Ramadhan, Presidensi Dua Masjid Kerahkan 4000 Petugas
-
Ini Instruksi Wali Kota Soal Sengketa Tenaga Kerja Jurnalis Balikpapan Pos
-
Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Balikpapan, Minggu 2 Mei 2021
-
Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Balikpapan, Sabtu 1 Mei 2021
-
Jadwal Buka Puasa Balikpapan, Jumat 30 April 2021
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
3 Mobil Bekas Hyundai, SUV Premium untuk Keluarga dengan Teknologi Lengkap
-
5 Mobil SUV 5-Seater Bekas yang Efisien BBM, Desain Stylish dan Kabin Nyaman
-
3 Mobil Kecil Bekas Daihatsu Mulai 30 Jutaan, Serba Irit dan Fungsional
-
4 Mobil KIA Bekas Punya Mesin Awet, Tangguh dengan Fitur Canggih
-
Diluncurkan Maret, Bocoran Oppo Find X9 Ultra Beredar di Medsos