SuaraKaltim.id - Kasus Covid di India melonjak tajam. Rekor kematian akibat paparan virus Covid-19 mencapai 4.329 pada Selasa (18/5/2021) lalu. Jumlah tersebut hanya dalam satu hari saja.
Seperti yang sudah diketahui sejak satu tahun ini pandemi telah melanda. Bahkan Indonesia sendiri juga telah mengalami banyak korban jiwa.
India menjadi salah satu negara yang cukup banyak memiliki korban jiwa. Apalagi yang tercatat pada gelombang ke-2 Covid-19.
Banyak negara yang terpapar virus Covid-19. Bahkan sudah banyak korban jiwa yang berjatuhan. Tidak hanya di negara kita ternyata India mengalami gelombang-2 Covid. Bahkan saat ini India sedang memasuki masa kritis.
Baca Juga: Jokowi ke Kepala Daerah: Covid Beresin Dulu, Otomatis Ekonomi akan Naik
Banyak rumah sakit yang kekurangan tempat tidur dan oksigen. Tidak hanya itu saja, banyak krematorium yang kehabisan ruangan. Meski kasus hariannya turun namun, justru angka kematian yang bertambah.
Angka kasus harian turun dibawah 300.000 dalam 2 hari berturut-turut. Jumlah yang terinfeksi baru 263.533 dalam 24 jam terakhir. Dengan banyaknya kasus terinfeksi ini membuat pemerintahan kembali ambil langkah cepat.
Penanganan Pasien Covid di India
Berbagai cara dilakukan oleh setiap negara dalam menangani Covid-19. Begitu juga dengan India. Dimana negara ini mengalami banyak pasien berjatuhan akibat terpapar virus Corona.
Untuk mengatasi kekurangan yang dimiliki pemerintahan telah diperkenalkan 2-DG. Obat yang melalui perkembangan lokal untuk pasien Covid yang dirawat di rumah sakit.
Baca Juga: Bantah Zona Merah Covid-19, Wawako Bukittinggi: Masih Oranye
Obat tersebut bertujuan terhadap kebutuhan oksigen yang terbatas. Sehingga menurunkan kasus Covid di India untuk kedepannya.
Berita Terkait
-
Honda CUV e: dari Jakarta ke India, Bawa Revolusi Mobilitas Listrik
-
Prabowo Bujuk PM India Narendra Modi Agar Kirim Profesor hingga Nakes ke Indonesia, Ini Alasannya!
-
3 Film India Dibintangi Raashi Khanna Tayang 2024, Ada The Sabarmati Report
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim