SuaraKaltim.id - Masih ingat tentang kabar susu kaleng beruang yang viral diborong di salah satu grosiran? Masyarakat sempat mengira, kandungan susu beruang bisa menangkal Covid-19 dan meningkatkan imunitas tubuh.
Beberapa kasus di Jawa juga menunjukkan adanya kenaikan harga susu kaleng tersebut. Akan tetapi, saat itu viral, di Kaltim justru tidak terjadi. Harga susu kaleng itu masih normal dan panic buying susu kaleng itu tak terjadi.
Namun, baru-baru ini, viral di media sosial, seorang warga Samarinda yang membeli susu kaleng tersebut dengan harga Rp 17 ribu perkaleng. Warga Samarinda itu memposting foto susu, kemudian diunggah di salah satu grup Facebook. Hingga akhirnya viral.
Berdasarkan keterangan tulis yang ia berikan, dirinya menanyakan kepada warganet lainnya soal harga susu kaleng iu.
Baca Juga: Susu Beruang Bukan Obat Covid-19, Ini Kata Dokter Soal Fenomena Borong Susu Bear Brand
"Numpang tanya gan,, hrga 1an susu beruang berpa ya,,, Hanya bertanya saja gan. Brusan beli saya harga 1an 17rb," terang akun Facebook beratasnamakan Mirna Wati, yang dikutip dari akun intagram @kabarsamarinda_official, Minggu (01/08/2021).
Postingan warganet itu diunggah @kabarsamarinda_official, dan komentar warganet pun ramai karenanya.
"Padahal harga di distributor gak naik, kenapa di warung naik banar," ucap @avuocado_.
Ada yang menjelaskan harga di masing-masing lokasi tempat mereka tinggal.
"15 ribu min itu gin klo beda warung beda juga harga," terang @ameliaputri7394.
Baca Juga: Viral Diborong, Ini Resep Puding Susu Beruang
"10 rb ay biasanya," sambung @harunrasyid18.
Ada juga warganet yang membalas dengan gurauan.
"3 ribu. Tapi sdh tebuka kalengnya gan," kata @wahyuceska.
"2 ribu. Tapi kalengnya aja. Susunya dijual terpisah, lugas @hy_yunitama.
Berita Terkait
-
Viral Cewek Gabut Jualan 'Skincare Keliling', Respon Masyarakat Tak Terduga
-
Viral Warga Tak Minta Selfie Saat Gibran Lewat, Netizen: Pantesan Suka Pergi ke SMP
-
Warga Tewas Usai Ditembak Oknum Aparat, Susi Pudjiastuti Sentil Isu Tambang Ilegal: Tutup!
-
Iklan Esemka Tahun 2012 Viral Lagi, Netizen: Satu Negara Kena Prank
-
Viral! Warga Sweeping Warung Saat Ramadan, Netizen Geram dengan Aksi Perusakan
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
-
Pemain Persib dan PSM Dipanggil Klub Spanyol Osasuna, Bek Persija Absen!
-
Perempatfinal Liga Champions: Arsenal vs Real Madrid, PSG Jumpa Aston Villa
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas