SuaraKaltim.id - Video yang memperlihatkan perbedaan yang cukup mencolok gambaran Pulau Jawa dan Pulau Kalimantan dari atas langit baru-baru ini menjadi sorotan.
Video tersebut menampilkan gambaran dari atas langit, yang memperlihatkan perbedaan tajam dalam lanskap keduanya.
Dalam video yang beredar, Pulau Jawa digambarkan sebagai kota yang padat penduduk dengan gedung-gedung tinggi atau Gedung pencakar langit berjejeran.
Pulau Jawa memiliki lanskap yang lebih terbangun dengan dipenuhi area perkotaan yang luas.
Baca Juga: Ketergantungan Pasokan 70 Persen, BI Kaltim Pastikan Distribusi Aman
Sementara video selanjutnya terlihat sebaliknya, Pulau Kalimantan dari atas langit terlihat lebih hijau dengan hutan tropisnya yang luas.
Netizen yang melihat perbedaan lanskap kedua Pulau dalam video tersebut seakan terkejut dengan pemandangan hutan Kalimantan yang luas.
Tetapi, warga lokal Kalimantan yang mengomentari video tersebut seakan tidak mempercayai kenyataan yang ada di video.
Sebab menurut mereka meski Pulau Kalimantan terlihat lebat dengan hutannya, tetapi pulau tersebut juga sebenarnya dipenuhi oleh perkebunan kelapa sawit.
Tidak hanya perkebunan kelapa sawit, netizen juga menyoroti area tambang di Pulau Kalimantan yang sebenanya cukup banyak tetapi tidak terlihat dalam video.
Baca Juga: Dihantui Debu, Bising, dan Longsor: Warga Sanga-Sanga Menjerit di Tengah Gempuran Tambang
Banyak komentar netizen menyudutkan Pulau Kalimantan yang seharusnya tidak digambarkan dengan lanskap hutan hijau.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Aksi Tolak Tambang di Halmahera Timur Berujung Tembakan Aparat, 3 Warga Jadi Korban
-
Dedi Mulyadi Bicara Soal Aura Cinta Dan Remaja : Problemnya Kini Makin Akut Dan Ngeri
-
HP Aura Cinta Saat Adu Argumen dengan Dedi Mulyadi Jadi Sorotan, Gaya Mewah Tapi Nol
-
Dijual ke Telegram, Gadis ABG di Kalteng Bikin Video Terlarang Dibantu Pemuda Tanggung
-
Bagi Dividen, AALI Siapkan Rp 515,8 Miliar atau Setara Rp 268 per Lembar Saham
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
-
BREAKING NEWS! PSIS Semarang Depak Gilbert Agius, Ini Penyebabnya
-
11 Rekomendasi HP 5G Murah Harga di Bawah Rp 4 Juta Terbaru dan Terbaik April 2025
-
Kafe Bertebaran, Angkringan Bertahan: Kisah Ketahanan Budaya di Jogja
Terkini
-
Raih Kesempatan Dapat Saldo DANA Gratis! Cek Link Dana Kaget Terbaru Ini Sekarang Juga
-
Saldo DANA Kaget Spesial Hari Ini! Rebutan Sekarang Sebelum Kehabisan
-
Segera Klaim Saldo Dana Kaget Hari Ini Sebelum Kehabisan!
-
DANA Kaget Gratis Hari Ini, Ada 3 Amplop Kejutan Bernilai Fantastis
-
Jangan Sampai Telat! Segera Klik Saldo DANA Gratis Siang Ini Bernilai Rp 535.000