SuaraKaltim.id - Skuat Persiba Balikpapan akan mulai berkumpul pada Selasa (7/09/2021) besok. Klub kebanggaan warga Balikpapan itu rencananya akan kembali menggelar latihan.
“Kita sudah mulai berkumpul besok di Jakarta,” ujar Pelatih Persiba Angel Alfredo Vera dilansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Senin (06/09/2021)
Pelatih berdarah Argentina itu mengatakan, tim sepak bola Kota Minyak ini akan kembali menggelar latihan di Lapangan Pancoran Soccer Field, Jakarta, seperti sebelumnya.
“Program-program latihan sudah saya siapkan untuk pemusatan latihan di Pancoran Soccer Field,” ucapnya.
Mantan Pelatih Persebaya Surabaya itu bersykur karena seluruhnya pemainnya dalam kondisi yang baik. Sehingga tidak ada masalah dalam persiapan menyonsong liga 2.
Kemudian dengan kondisi semua pemain saya dalam keadaan sehat dan siap bekerja keras 100%,” katanya.
PSSI dan PT Liga Indonesia Baru selaku operator kompetisi kini telah menyiapkan rencana digelarnya liga 2, Setelah liga 1 telah berjalan dengan baik.
Rencananya pekan ini akan diumumkan daerah yang akan menjadi tuan rumah penyelenggaraan kompetisi sepakbola kasta kedua nasional itu.
Baca Juga: Pelonggaran PPKM, THM di Balikpapan Diberi Waktu Buka Hanya 4 Jam
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
CEK FAKTA: Superflu Lebih Berbahaya dari Virus Covid-19, Benarkah?
-
6 Mobil Kecil Bekas Paling Banyak Dipakai, Terkenal Stylish dan Efisien
-
4 Mobil Daihatsu Bekas di Bawah 80 Juta yang Tangguh dan Irit buat Keluarga
-
Dana Rp90 Miliar Dialokasikan untuk Pembangunan Jalan Kutai Barat-Mahakam Ulu
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya