SuaraKaltim.id - Meski harus kehilangan sejumlah pemainnya karena mengalami cedera dan dalam proses pemulihan. Persiba Balikpapan optimis meraih tiga poin saat menghadapi PSBS Biak.
Tim Selicin Minyak akan menghadapi Cendrawasih Kuning dalam laga keduanya menghadapi PSBS Biak di babak penyisihan Grup D Liga 2 di Stadion Tuah Pahoe Palangka Raya pada Selasa (12/10/2021) malam ini.
Asisten pelatih Persiba Balikpapan Erol Iba mengaku, optimis bisa meraih tiga poin. Pelatih berdarah Papua itu menuturkan, anak asuhnya telah melupakan kekalahan di laga perdana atas tuan rumah Kalteng Putra FC dengan skor 0-1.
Termasuk melakukan evaluasi menyeluruh permainan Bryan Cesar Ramadhan dkk dalam laga sebelumnya. Meskipun katanya, para pemain sebenarnya bermain cukup bagus. Hanya saja, tidak mampu memanfaatkan peluang.
“Secara tim sebenarnya bermain bagus di laga perdana,kita banyak peluang tapi belum bisa dimanfaatkan,” ujarnya dalam konfrensi pers yang dikutip Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com.
Belajar dari pertandingan perdana, timnya akan memaksimalkan pertandingan malam nanti untuk mengemas tiga poin. Sehingga bisa bersaing untuk menjaga asal lolos delapan besar.
“Harapannya kita tidak laga kehilangan poin dan kita sudah melakukan evaluasi keseluruhan,” katanya.
Kata dia, tim pelatih juga sudah mengantongi gaya permainan PSBS Biak yang mengandalkan kecepatan. Sehingga sudah menyiapkan strategi khusus untuk meredam permainan tim asal Papua tersebut.
“Tentu ini yang harus kita waspadai, mereka punya kecepatan tinggi sehingga kita tidak boleh lengah,” tandasnya.
Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Laga PSPS Riau Vs Tiga Naga Pekanbaru Sore Ini
Sementara beberapa pemain Persiba Balikpapan yang dipastikan absen yakni8 striker Aji Kusuma, gelandang Andre Dio dan Septinus Alua serta bek saya Abu Rizal Maulana.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Indonesia Siap Lindungi Laut dengan 10 Kapal Baru dan Sistem Pengawasan Modern
-
Ekonomi Indonesia Kuartal III 2025 Stabil, Prospek 2025 Diperkirakan 55,1 Persen
-
Proses Etik Transparan, Golkar Tegaskan Komitmen pada MKD
-
Rp 190,9 Triliun untuk Papua, Gibran Dorong Pengelolaan Akuntabel
-
Prabowo Siapkan Sekolah Terintegrasi untuk Kelas Menengah