SuaraKaltim.id - Ketika berkendara, berbagai macam peristiwa di jalanan bisa terjadi dalam satu momen. Seperti yang dialami oleh pemilik akun @baweh_95, dirinya mendapatkan momen tak terlupakan ketika bertemu dengan seorang anak kecil yang sedang dibonceng oleh sang ibu.
Pemilik akun itu memang fokus pada anak dengan kerudung berwarna merah tersebut. Awalnya sang anak hanya menoleh ke kiri dan ke kanan saja.
Tak berapa lama, anak yang dibonceng itu menghadapkan wajahnya ke kamera perekam video. Dia kemudian menolehkan kepalanya lagi, tapi tak hanya sekedar menolehkan kepala.
Anak tersebut menatap si perekam video, kemudian mengacungkan jari tengahnya kepada perekam video tersebut.
Baca Juga: Ibu Nikah Lagi, Pria Ini Auto Galau saat Lihat Adik Tiri, Videonya Viral
"Nih, bocil bukan sembarang bocil," tulis akun tersebut dikutip dari Suara.com, Senin (25/10/2021).
Tanggapan warganet
Unggahan itu berhasil menarik jutaan warganet untuk menonton. Banyak juga yang memberikan komentar menanggapi tingkah anak perempuan tersebut.
"Ih keren, si bocil ini saat nunjukin jari tengah nya asli enggak kaleng-kaleng. Sepertinya si boci smart, bisa dilihat dari tatapan matanya," komentar warganet.
"Diam seperti lugu, bergerak menjadi suhu," tambah yang lain.
Baca Juga: Viral Harga Nasi Rames di Mall Bikin Menjerit, 'Kenyang Enggak Bangkrut Iya'
"Kukira cupu ehternyata suhu, ampun suhu," tulis warganet pada kolom komentar.
"Dalam hati dia pasti bilang awas kalau aku udah besar ya nanti," imbuh warganet lain.
Berita Terkait
-
Demi Konten Ekstrem, 5 Fakta Aksi Berbahaya Bule Rusia Naiki KA Batu Bara
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Peran Ayah sebagai Kiblat Persepsi Anak Perempuan dalam Memilih Pasangan
-
Bobon Santoso Patenkan Hak Cipta Konten Masak Besar, Apa Saja yang Tak Boleh Dilanggar?
-
Fenomena Brain Rot: Pembusukan Otak karena Sering Konsumsi Konten Receh
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Farid Nurrahman tentang Jembatan Mahakam 1: Jika Melewati Umur Strukturnya, Harus Dibangun Baru
-
64 Ribu Wisatawan Kunjungi IKN, Balikpapan Jadi Titik Transit Utama
-
Pertamina Gandeng Bengkel Resmi untuk Tangani Motor Berebet di Bontang
-
Tak Perlu Jauh-jauh, Liburan Seru Saat Long Weekend Bisa Dinikmati di Samarinda
-
Tahap II Pembangunan IKN Dimulai, Pemerintah Gelontorkan Rp 48,8 Triliun dari APBN