Scroll untuk membaca artikel
Denada S Putri
Senin, 27 Desember 2021 | 08:00 WIB
Kadinkes Balikpapan dr Andi Sri Juliarty. [ANTARA]

Menurutnya, dengan vaksinasi maka anak akan lebih kuat imunitasnya. Kalau pun terkena Covid-19 maka gejalanya lebih ringan.

Di sisi lain, dia juga mengingatkan, anak-anak berpotensi menularkan virus corona kepada orang lain di lingkungannya. Yang tertular bisa anak di bawah 6 tahun yang belum bisa divaksin Covid-19, serta lansia dengan komorbid.

Karena itu, dia meminta masyarakat menyegerakan vaksinasi anak-anak. Pemerintah juga menjamin keamanan vaksin karena vaksin untuk anak sudah melalui tahapan uji klinis sama halnya dengan vaksin untuk dewasa.

Baca Juga: Meski Gejalanya Lebih Ringan dari Dewasa, Dokter Ungkap Pentingnya Vaksinasi Covid-19 Anak

Load More