SuaraKaltim.id - Beredar sebuah video yang memperlihatkan aksi pencurian yang dilakukan oleh dua orang pria.
Dalam video itu, pelaku merampas sebuah Handphone milik seorang anak kecil yang saat itu sedang berjalan bersama temannya.
Aksi pencurian itu terekam oleh kamera cctv dan kini telah beredar di sejumlah media sosial. Seperti yang terlihat, awalnya dua orang anak perempuan sedang berjalan di tepi jalan yang sepi. Namun tiba-tiba saja anak kecil itu di pepet oleh dua orang yang mengendarai sepedamotor.
Anak kecil itu tampak mencoba untuk mempertahankan HP milikinya saat hendak dirampas oleh pelaku pencurian, namun karena kalah tenaga, akhirnya HP anak tersebut dapat dikuasai oleh pelaku. Pelaku yang berhasil merampas handphone milik anak kecil tersebut, kemudian kabur meninggalkan lokasi.
Baca Juga: Viral! Pemuda Mengamen Endingnya Malah Curi Barang, Warganet Justru Kasihan Karena Ini
Video ini viral, usai diunggah akun Instagram @samarindaeponinfo. Dalam keterangan dalam postingan di jelaskan,” Pencurian terhadap anakanak berusia dini penggunaan Handphone sangat di waspadai”
“Kejadian ini Terjadi di Cakung Jakarta Timur dimana Terekam dalam kamera pengintai, 2 orang pemuda langsung merampas Handphone milik bocah perempuan yang saat itu sedang berjalan.”
Video aksi pencurian inipun menjadi viral dan mendapat respon dari warganet. Tak sedikit warganet yang merasa geram dengan aksi dua pria yang merampas HP milik anak kecil tersebut.
“Cobak adek ku kau gitukan, mati kau” ujar@rslazs.
“Kejahatan itu terjadi karena adanya kesempatan, jadi waspadalah waspadalah.” Imbau @syammm_25.
Baca Juga: Terekam CCTV, Aksi Pencurian Uang Amal di Masjid Nurul Muhajirin Makassar
“Ini yang di takutkan ketika anak dibiarkan membawa handphone,” ujar @eva.kusniawati.
Berita Terkait
-
Harga Lebih Murah, Performa HP Realme Anyar Ini Lebih Kencang dari POCO X7
-
Andalkan Chipset Kencang, Infinix GT 30 Pro Siap Masuk ke Indonesia
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Harga Lebih Miring, Fitur Kamera Samsung Galaxy Z Flip 7 FE Terungkap
-
Andalkan Chipset Anyar, Skor AnTuTu Realme GT 7 Diklaim Tembus 3 Juta Poin!
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN