SuaraKaltim.id - Setelah 10 hari menjalani isolasi mandiri ditengah laut. Kapal asing berbendera Filipina diperkenankan untuk melaksanakan aktivitas di Kota Bontang.
Diketahui sebelumnya, pada Senin (31/1/2022) lalu Tim Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) menjaring 13 Anak Buah Kapal (ABK) yang terkonfirmasi Covid-19. Kepala Wilayah Kerja Lok Tuan, Kantor Kesehatan Pelabuhan KSOP Bontang, Isnadhon Sokheh mengatakan, hasil pemeriksaan mereka telah diperkenankan menyandarkan kapalnya di Pelabuhan Loktuan.
"Sudah diperiksa tadi. Hari ini sudah kita izinkan beroperasi seperti biasanya," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Rabu (9/2/2022).
Ia menambahkan, seluruh kru yang positif Covid-19 tidak memiliki gejala. Sehingga, setelah melaksanakan isolasi selama 10 hari, pasien langsung bisa dinyatakan sembuh tanpa pemeriksaan PCR.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Pelabuhan Merak dan Daerah Pesisir Banten 9 Februari 2022
Namun jika ada keluhan gejala selama proses isolasi, maka petugas kesehatan wajib menambah masa isolasi para ABK yang sudah terkonfirmasi itu.
“Asal tidak ada gejala bisa langsung beroprasi. Kebetulan di kapal asing ini tidak ada pasien bergejala. Jadi masa isolasinya tidak ditambah,” ucapnya.
Walhasil, tim KKP tinggal mengawasi satu kapal diketahui berasal dari Serang, Banten. Ia menyebutkan ada 23 ABK dan 19 orang diantaranya positif Covid-19.
Kedatangannya sejak Sabtu (5/2/2022) kemarin. Kapal tersebut bertujuan ke Pelabuhan PT Pupuk Kalimantan Timur (PKT).
"Tinggal satu kapal lagi yang diawasi. Setelah 10 hari ke depan barulah diizinkan beraktifitas kembali," pungkasnya.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG 9 Februari 2022 Tangerang Banten
Berita Terkait
-
'Si Bungsu Pulang untuk Lamaran', Begini Cerita Cinta Dua Sejoli Mudik Via Pelabuhan Ciwandan
-
Potret Suasana Puncak Arus Mudik di Pelabuhan Merak
-
Cat Lover Cantik Asal Tangerang Boyong Kucing Kesayangan Mudik ke Lampung
-
Terjadi Musim Pancaroba Selama Periode Lebaran, Pengelola Wisata Diminta Siapkan Mitigasi Bencana
-
Kasus Dana Iklan BJB, Ridwan Kamil Bakal Diperiksa Setelah Lebaran, Apa Saja yang Disiapkan KPK?
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Terkini
-
Pemprov Kaltim Usulkan 4 Lokasi Sekolah Rakyat, Ini Daftarnya!
-
BMKG Peringatkan Hujan Lebat dan Banjir Rob di Kaltim Saat Lebaran
-
Tol IKN Beroperasi, Pemudik Roda Empat di Pelabuhan Kariangau Justru Meningkat 181 Persen
-
Arus Mudik Meningkat, 33 Bus AKAP Beroperasi dalam Sehari di Terminal Samarinda Seberang
-
Banjir Bandang di Berau, Pemprov Kaltim Salurkan Bantuan Logistik untuk Sembilan Desa Terdampak