SuaraKaltim.id - Kompetisi Liga 1 musim 2021/2022 tersisa 11 laga lagi, Borneo FC Samarinda yang kini berada diperingkat 6 klasemen sementara dengan koleksi 34 poin berambisi tembus ke papan atas.
Manajer Borneo FC, Dandri Dauri mengatakan, jika Pesut Etam bisa memaksimalkan 11 laga tersisa, lalu hasil positif didapatkan, maka terbuka peluang untuk merangsek naik dan bersaing di papan atas klasemen.
“Selama ini Borneo FC selalu berada di papan tengah. Inilah yang ingin kami pecahkan. Terus terang tim ini punya potensi untuk bersaing di papan atas,” ujarnya, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Kamis (10/2/2022).
Meskipun diakuinya, tidak mudah karena tim asal Kota Tepian ini tertinggal 9 poin dengan Persib Bandung yang berada diperingkat 5 dengan 43 poin dan 15 poin dengan Arema FC yang berada di peringkat satu. Namun tetap, optimistis terus mereka gaungkan.
Baca Juga: Hadapi Persebaya Malam Ini, Hasil Swab PCR Persela Sempat Negatif Lalu Berubah
“Kalau melihat persaingan memang sangat ketat dan kami sudah tertinggal cukup jauh.,” ucapnya.
Kendati begitu, harapan masih tetap terbuka. Karena jika mampu memaksimalkan 11 laga sisa, Sultan Samma dan kawan-kawan akan menambah koleksi 33 poin pada akhir kompetisi kasta teringgi nasional itu.
“Tapi semua tak ada yang tahu bagaimana tim papan atas dan tentu saja nasib kami di perjalanan kompetisi musim ini,” sambungnya.
Laga menghadapi PSM Makassar di Stadion Kompyang Sujana, Denpasar Bali, pada Jumat (11/02/2022), menjadi kesempatan untuk memperpendek jarak dengan tim-tim yang ada dipapan atas.
Baca Juga: 5 Klub Ini Miliki Skuat Termahal di BRI Liga 1 2021
Berita Terkait
-
3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
-
Liga 1 Kalah dari Kamboja, Erick Thohir Singgung 'Bersihkan Liga'
-
3 Eks Manchester United yang Pernah Main di Liga Indonesia, Ada Rekan Sekamar Cristiano Ronaldo
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Hasil BRI Liga 1: Ondrej Kudela Pahlawan, Persija Jakarta Bungkam Persik
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis